Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Toyota Hilux Temani Fortuner Facelift Meluncur, Begini Speknya

Toyota Hilux terbaru resmi dipasarkan di tengah pandemi Corona. Seperti ini spesifikasinya.
Berita
Jumat, 5 Juni 2020 08:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Tidak hanya Fortuner yang meluncur di tengah pandemi, namun Hilux juga telah menjalani debutnya di Thailand pada Kamis pagi, 4 Juni 2020. .

Khusus untuk Hilux, Toyota Thailand menawarkan sebanyak 40 varian yang terdiri dari Hilux Revo Rocco sebagai varian tertinggi (4 model), Hilux Revo 4WD (5 model), Hilux Revo Prerunner 2WD (12 model), Hilux Revo Z-Edition (12 model), dan Hilux Revo B-Cab (7 model).

Pada model tertinggi Hilux, yakni Rocco, mendapatkan kosmetik yang lebih agresif dengan bumper dan grill yang lebih besar. Ubahan ini jelas semakin menarik dan menjadi modal besar bagi Toyota untuk bersaing dengan Ford Ranger yang juga memiliki desain gagah di pasar global.

Kembali ke penyegaran, secara umum, Hilux terbaru sudah menggunakan lampu bi-beam LED Projector pada bagian depan. Sedangkan lampu belakang juga dilengkapi dengan guide line LED.

Di sisi interior, hal mencolok yang bisa dilihat adalah desain speedometer baru dengan headunit 8 inci yang sudah mendukung Apple CarPlay dan Android Auto, juga sistem navigasi. Untuk hiburan, double cab andalan Toyota di kelas menengan bawah ini sudah dilengkapi 9 speaker JBL dengan amplifier 8-channel.

Lalu sektor mesin, model ini dipasarkan dalam tiga pilihan mesin. 2.800 cc dan 2.400 cc (Diesel) dan 2.700 cc (bensin). Dari tiga mesin ini, hanya 2.800 cc yang mendapatkan penyegaran mejadi 201 ps dan torsi 500 Nm. Mesin 2.400 cc Diesel dan 2.700 cc bensin tidak mendapatkan upgrade alias sama seperti model sebelumnya.

Di Indonesia, model ini hanya dipasarkan dalam pilihan mesin 2.400 cc Diesel. Sedangkan model 2.800 cc Diesel dan 2.700 cc bensin sepertinya tidak akan masuk ke Indonesia.


Tags Terkait :
Toyota Hilux
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

1 hari yang lalu


Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Gazoo Racing Turunkan Duet Hilux Di Reli Dakkar 2026

Target kejar juara pertama untuk keempat kalinya dengan mobil lebih bertenaga

1 hari yang lalu


Berita
Toyota Land Cruiser FJ Diesel Akan Menyusul, Gunakan Mesin Innova Reborn

Land Cruiser FJ Diesel rencananya baru akan mendapatkan opsi mesin diesel di tahun 2029.

1 hari yang lalu

Berita
Wujud Kepedulian, Toyota Bangun Toilet Umum Di Desa Sasak Ende

Sebagai bagian dari pilar lingkungan CSR Toyota, para jurnalis peserta Eco Journey & GR Trackday diajak PT Toyota-Astra Motor (TAM) untuk ikut merehabilitasi toilet umum di Desa Wisata Sasak Ende.

1 hari yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Dealer ToyotaTerbesar Di Nusa Tenggara Barat

- Beroperasi sejak 1973, Krida Toyota menjadi salah satu jaringan dealer Toyota paling ikonik di Nusa Tenggara Barat.

1 hari yang lalu

Berita
SPY SHOT: Nissan Navara Generasi Terbaru, Rebadge Dari Mitsubishi Triton

Mengikuti jejak kemunculan Toyota Hilux generasi terbaru, Nissan bersiap memperkenalkan Navara generasi keempat pada 19 November yang hanya selisih seminggu lebih.

1 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

13 menit yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

4 jam yang lalu


Berita
Lepas Tidak Tumpang Tindih Segmen Dengan Sesama Merek Dalam Chery Group

Masing-masing merek punya karakter utama yang tercermin pada spesifikasi, desain, serta potensi performa.

5 jam yang lalu


Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

8 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

10 jam yang lalu