Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

VIDEO: Begini Sistem Parkir Otomatis Terbaru Dari Nissan Bekerja

Simak bagaimana sistem parkir otomatis ProPilot dari Nissan bekerja.
Berita
Minggu, 9 Juli 2017 15:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Banyak pabrikan sudah memperkenalkan fitur canggih untuk dapat melakukan parkir dengan sendirinya. Mulai dari BMW yang bisa keluar-masuk garasi dengan remote, hingga Mercedes-Benz yang bisa melakukan parkir dengan sendirinya tanpa memerlukan intervensi tangan atau kaki pengemudinya.

Menurut yang diberitakan Eurovolution, ternyata sistem tersebut bisa dibilang masih sederhana karena Nissan membuatnya lebih canggih dengan nama ProPilot Park. Sistem ini mampu memberikan informasi lokasi parkir yang tersedia dari sebuah lahan parkir.

Sebelumnya, untuk dapat mengetahui informasi di mana tempat parkir yang kosong, pengemudi harus menekan tombol Auto P. Informasi parkir kosong itu akan tampil di instrument cluster dan kita bisa memilih lokasi parkir yang diinginkan.

BACA JUGA

Setelah mendaptakan yang sesuai, tekan tombol Auto P dan ditahan hingga mobil selesai melakukan prosesi parkir di tempat yang dituju. Sistem ini bekerja dengan dibantu oleh sejumlah sensor sonar serta kamera sehingga mampu mengetahui situasi lingkungan dan memandu mobil untuk parkir secara otomatis.

Sistem ProPilot Park ini mampu endeteksi parkir serta mengakomodir mobil untuk parkir yang sesuai dengan berbagai posisi. Mulai dari parkir paralel, maju, mundur, hingga miring sekalipun.

Untuk lebih gamblangnya, silakan simak videonya di bawah, yang belum lama diunggah oleh akun YouTube resmi Nissan.


Tags Terkait :
Nissan ProPilot
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Jejak Perjalanan 25 Tahun Kehadiran Nissan X-Trail

Sampai saat ini masih dianggap sebagai salah satu SUV yang punya fitur-fitur canggih dengan desain yang mengutamakan fungsi

1 hari yang lalu


Berita
Keren! Nissan Rilis Fitur Radar ADAS Anti Lane Hogger

Nissan merilis fitur radar ADAS yang berbeda dari milik mobil lainnya, yakni Passing Assist.

1 tahun yang lalu


Berita
Pengujian Sukses, Nissan Percaya Diri 2027 Fitur Otonom Hadir di Model Baru Mereka

Nissan telah berhasil menguji coba fitur otonom pada Nissan LEAF mereka. Prospek untuk diperkenalkan 2027 mendatang.

1 tahun yang lalu

Mobil Listrik
Membandingkan Dimensi dan Baterai Nissan Sakura Dengan Wuling Air EV

Nissan Sakura merupakan Car of The Year di Jepang yang baru pertama kali menampakan wujudnya di Indonesia. Jika dibandingkan dengan Wuling Air EV, bagaimana dimensi dan baterainya?

1 tahun yang lalu


Berita
Meluncur di GJAW, Segini Harga Nissan Terra Facelift

Nissan Terra Facelift siap menjadi pesaing kuat dengan berbagai perubahan yang ditampilkan.

2 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Nissan LEAF Dapati Pembaruan, Simak Detailnya

Nissan mengandalkan LEAF untuk bersaing di segmen mobil ramah lingkungan. Untuk tahun 2022 ini, ada beberapa pembaruan yang dilakukan.

3 tahun yang lalu


Van
Van Listrik Baru Dari Nissan Bikin Publik Eropa Tidak Takjub

Nissan meluncurkan Townstar Electric Van, namun masyarakat di Eropa tidak terlalu antusias melihatnya.

4 tahun yang lalu


Berita
Pengganti Nissan Evalia, Ancang-Ancang Akan Meluncur

Townstar akan muncul sebagai gantinya

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

2 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

4 jam yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

6 jam yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

7 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

8 jam yang lalu