Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaUsed Car

Ini Warna-warna Favorit Pada Mobil Bekas

Mobil bekas tentu selalu menjadi opsi menarik bagi peminatnya.
Used Car
Selasa, 18 Agustus 2020 15:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Mobil bekas tentu selalu menjadi opsi menarik bagi peminatnya. Dengan harga yang lebih terjangkau, konsumen bisa mendapatkan mobil dengan nilai yang tak kalah dibandingkan dengan mobil baru.

Berbeda dengan membeli mobil gress dari dealer, konsumen yang membeli mobil dalam keadaan bekas tentu tidak bisa memilih warna eksterior sesuai dengan keinginannya. Lantas, dari segi penjual mobil bekas, adakah warna tertentu yang menjadi incaran pembelinya?

Salah satu pemilik showroom Garasi Mobilku yang berlokasi di wilayah Tangerang mengungapkan beberapa warna eksterior mobil yang cenderung menjadi incaran konsumennya.

“Pilihan warna mobil itu sebenarnya tergantung pembelinya siapa. Misalkan wanita dengan umur yang sudah mature, itu umumnya suka dengan warna putih. Lalu untuk wanita dengan usia yang lebih mudah mungkin suka dengan warna cerah seperti merah, dan untuk laki-laki biasanya lebih suka ke warna yang sifarnya kalem, seperti hitam atau silver,” ungkapnya saat dihubungi oleh tim OtoDriver (17/8).

Menurutnya, tidak ada satu pilihan warna tertentu yang menjadi daya tarik konsumen. Malahan menurutnya, ada beberapa warna yang justru dihindari oleh berbagai konsumen.

“Biasanya warna-warna yang aneh. Seperti beige, ungu, dan lain-lain. Dan pastinya mobil-mobil dengan warna yang aneh tersebut kita jual lebih murah dibandingkan warna biasanya,” tambahnya.


Tags Terkait :
Mobil Bekas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Komunitas Toyota Fortuner, Menutup 2025 dengan Jajal Off-road Di Kalimantan

Hajatan yang bertajuk “Discover Borneo Island” ini diikuti sekitar 200 peserta dengan 60 unit Toyota Fortuner yang berasal dari 27 chapter di seluruh Indonesia.

1 hari yang lalu


Berita
Perkuat Layanan Denza, BYD Upgrade 10 Dealernya

Tunjuk 10 dealerrnya BYD perkuat layanan Denza.

1 hari yang lalu


Berita
Ini Lokasi SPKLU Astra Otopower Di Pulau Jawa Dan Sumatra

Untuk pegoperasian charging unit bisa ikuti protokol proses pengisian yang tertera di mesin pengisian listrik

1 hari yang lalu


Berita
Jetour Ungkapkan Bakal Punya Pabrik Sendiri, Ini Bocorannya

Jetour merupakan salah satu merek yang mengandalkan fasilitas perakitan di PT Handal Indonesia Motor saat ini, namun mereka juga tengah mempersiapkan pabrik sendiri.

1 hari yang lalu


Berita
Mulai 1 Januari 2026 Tiongkok Perketat Ekspor Mobkas Nol Kilometer

Konsumen di negara tujuan ekspor harus lebih peduli soal ini. Ada banyak mobil seken nol kilometer beredar.

1 hari yang lalu


VIDEO: Crash Test MG 4 EV (Euro NCAP)

MG 4 EV telah menjalani crash test.

Crash Test | 1 hari yang lalu


Berita
Astra Auto Fest 2025, Megah Meski Tidak Ada Pabrikan Banting Harga

Tersedia beragam mobil yang siap dicoba dari segmen entry level sampai premium.

1 hari yang lalu

Berita
Chery Bikin Pabrik Di Indonesia? Ini Kata Bos Chery

Chery masih berencana membangun pabrik sendiri di Indonesia. Namun kepastiannya waktunya masih tanda tanya, berikut penjelasan dari bos Chery.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

9 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

9 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

10 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

11 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

14 jam yang lalu