Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaTips

Banyak Yang Salah, Begini Cara Menjumper Aki Yang Benar dan Aman

Ketika mobil tidak mau distarter maka kemungkinan terbesar bersumber dari aki. Menjumper aki mobil bisa menjadi solusi, tapi begini cara yang aman dan benar.
Tips
Senin, 13 September 2021 11:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Ketika mobil tidak mau dinyalakan karena aki tekor, maka salah satu cara menghidupkannya ialah melakukan jumper aki dengan mobil lain.

Namun Anda perlu mengetahui bahwa menjumper aki tidak boleh sembarangan. Karenadapat menimbulkan percikan api, apalagi jika sampai mengenai tangan Anda bisa menyebabkan luka bakar.

Oleh karena itu, berikut Auto2000 memberikan tips cara aman menjumper aki.

1. Atur posisi mobil dengan benar

Setelah Anda mendapat pendonor aki yang siap untuk dijumper, aturlah posisi mobil Anda dengan posisi mobil pendonor dengan jarak berdekatan. Pastikan posisi mobil diam dengan menarik rem tangan dengan posisi transmisi netral atau P untuk matic. Mulailah proses jumper dengan membuka kap mesin mobil keduanya untuk melihat posisi aki.

2. Hubungkan kedua kaki aki dengan jumper

Selanjutnya jika sudah ditemukan posisi yang pas, kemudian segera hubungakan dengan benar. Cara ini sangat krusial dan penting. Perhatikan dan pahami secara teliti posisi kutip positif dan negatif. Dalam aki di tanda dengan simbol + dan –.

Kutub terminal positif harus dihubungkan dengan kutub terminal positif. Begitu pula, kutub negatif harus dihubungkan dengan kutub negatif. Pastikan jumper menjepit aki dengan benar dan telah terhubung dalam aki pendonor.

Kutub terminal positif harus dihubungkan dengan kutub terminal positif. Begitu pula, kutub negatif harus dihubungkan dengan kutub negatif. Pastikan jumper menjepit aki dengan benar dan telah terhubung dalam aki pendonor.

3. Hidupkan mesin mobil

Setelah itu Anda bisa menyalakan mesin mobil pendonor dengan kondisi aki yang optimal dan diamkan selama kurang lebih dua menit.

Hal ini berujuan untuk memberikan arus listrik kepada aki mobil yang soak hingga mendapatkan strum listrik yang melimpah agar sanggup menyalakan mesin.

Setelah itu pastikan dengan menyalakan kontak ACC pada mobil yang sulit di-starter untuk melihat keadaan panel instrumennya. Jika panel instrumen menyala semua, maka Anda bisa men-starter mobil tersebut.

4. Lepaskan kabel jumper dengan tepat

Setelah mesin mobil kembali hidup, Anda dapat menunggu sekitar dua menit untuk memastikan aki soak tersebut dapat mengisi dan menyimpan daya arus listrik yang diberikan kepada mobil pendonor dengan kondisi baik. Setelah dua menit berlalu Anda bisa melepas kabel jumper.

Pastikan melepas kabel jumper dengan benar. Yaitu dengan cara melepas kabel kutub negatif (warna hitam) yang terhubung pada aki soak terlebih dulu. Barulah lepas kabel kutub negatif yang terhubung pada aki donor. Setelah kabel negatif terlepas, lanjutkan dengan melepas kabel kutub positif (warna merah) pada aki rusak. Terakhir, lepas kabel positif pada aki pendonor.


Tags Terkait :
Aki Tips Menjumper Aki
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Tips
Banyak Yang Salah, Begini Cara Menjumper Aki Yang Benar dan Aman

Ketika mobil tidak mau distarter maka kemungkinan terbesar bersumber dari aki. Menjumper aki mobil bisa menjadi solusi, tapi begini cara yang aman dan benar.

4 tahun yang lalu


Truk
Ramp Check Mandiri Ala Isuzu Untuk Keamanan Masa Nataru

Demi memastikan kendaraan beroperasi dengan baik sekaligus nyaman dikendarai

1 hari yang lalu


Berita
Lebih dari 60% Pengemudi Belum Punya Akses Layanan Darurat Mobil 24 Jam

Layanan darurat mobil, membantu pengendara yang mengalami masalah di jalan, mulai dari ban bocor, aki soak, kehabisan BBM, hingga membutuhkan derek kendaraan.

1 minggu yang lalu

Berita
Kasus Mobil Mogok Naik 40% di Musim Hujan, Layanan Darurat 24 Jam Jadi Solusi

Memasuki musim hujan, kasus mobil mogok dan gangguan kendaraan meningkat hingga 40%. Garasi.id hadir dengan layanan asisten darurat untuk membantu pengemudi.

3 minggu yang lalu


Tips
Mau Mobil Tetap Prima Setelah Digunakan Mudik? Ini Yang Perlu Dilakukan

Lakukan pengecekan dan pastikan semuanya dalam kondisi baik.

7 bulan yang lalu


Tips
Libur Lebaran Pakai Mobil Lawas? Nggak Masalah Asal Cermati Hal Ini

Menempuh jarak jauh seperti mudik atau berliburan saat lebaran menggunakan mobil lawas, butuh perhatian khusus.

7 bulan yang lalu


Tips
Mobil Terendam Banjir, Ketahui Hal Ini Agar Bisa Tetap Klaim Asuransi

Musibah banjir kembali melanda sebagian wilayah Jabodetabek. Untuk mobil yang memiliki asuransi, ketahui langkah-langkahnya agar tetap dapat melakukan klaim.

8 bulan yang lalu


Tips
Mobil Anda Ditinggal Berlibur? Perhatikan Hal-Hal Ini

Momen liburan Natal dan Tahun Baru telah tiba.

10 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

1 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

2 jam yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

3 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

17 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

18 jam yang lalu