Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaDaftar Harga

Daftar Harga DAIHATSU Terbaru (Agustus 2016)

Berikut adalah daftar harga seluruh line-up Daihatsu di Indonesia.
Daftar Harga
Minggu, 4 September 2016 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Daihatsu yang jadi merek mobil terlaris ketiga di Indonesia terbilang sukses memikat hari konsumennya dengan produk-produk mobil yang menarik.

Bisa dibilang, salah satu rahasia sukses Daihatsu adalah kemampuan menghadirkan mobil harga terjangkau dengan kualitasnya baik. Bahkan mereka mengklaim akan berusaha merebut lagi posisi kedua yang disabet Honda tahun lalu, dengan produk barunya, yakni Sigra.

Berikut kami sampaikan harga terkini seluruh line-up Daihatsu di Indonesia. Data kami peroleh dari APM resminya per akhir Agustus 2016. Harga ini adalah dalam kondisi on the road di daerah DKI Jakarta dan dapat berubah setiap saat. 

BACA JUGA
TipeVarianHarga (Juta)
Sigra1.0 D M/T106,6
 1.0 M M/T115,5
 1.2 X M/T124,85
 2 X M/T Deluxe130
 1.2 X A/T137
 1.2 X A/T Deluxe143,15
 1.2 R M/T130,75
 1.2 R M/T Deluxe134,55
 1.2 R A/T143,55
 1.2 R A/T Deluxe147,35
CopenMT421,55
Great New XeniaD MT 1.0 STD157,45
 M MT 1.0 STD164,45
 M MT 1.0 DLX170,65
 X MT 1.3 STD176,45
 X MT 1.3 DLX191,7
 R MT 1.3 STD181,25
 R MT 1.3 Sporty200,6
 X AT 1.3 STD187,35
 X AT 1.3 DLX203,55
 R AT 1.3 STD192,15
 R AT 1.3 Sporty 211,6
New TeriosX MT191,7
 X MT Extra202
 X AT Extra212,85
 R MT223,9
 R MT Custom228,9
 R MT Adventure234,1
 R AT238
 R AT Custom243
 R AT Adventure248
Sirion1.3 D FMC MT160,525
 1.3 D FMC AT171,525
 1.3 D FMC MT Sport169,025
 1.3 D FMC AT Sport180
AylaD MT MI88,750
 D PLUS MT MI100,950
 M MT MI105,25
 M AT MI114,25
 M Sporty MT MI119,85
 M Sporty AT MI129
 X MT MI112,6
 X AT MI121,65
 X Elegant MT MI119,95
 X Elegant AT MI129
 Airbag X MT MI116,2
 Airbag X AT MI125,25
Luxio1.5 D M/T MC173,3
 1.5 D M/T MC Ambulance207
 1.5 D M/T MC Ambulance C207
 1.5 X M/T MC191,45
 1.5 X A/T MC202,55
Gran MaxBV 1.3 FH126,025
 BV 1.3 AC FH130,125
 MB 1.3 D FH143,875
 MB 1.3 D FF FH150,275
 MB 1.3 D FF Ambulance FH179,275
 MB 1.5 D PS FH159,875
Gran Max PU Box 1.3 RD FH133,1
 Box 1.3 PT FH133,1
 Box 1.3 Sliding RD FH134,8
 Box 1.3 Alumunium PT FH134,5
 1.3 3W FH113,7
 1.3 STD FH114,5
 1.5 STD FH118,4
 Box 1.5 RD FH137,8
 Box 1.5 PT FH137,8
 Box 1.5 Sliding RD FH139,5
 Box 1.5 Alumunium PT FH139,2
 1.5 3W FH118,4
 AC PS 1.5 FH125,4
 AC PS Box 1.5 RD FH144,8
 AC PS BOX 1.5 PT FH144,8
 AC PS Box 1.5 Sliding RD FH146,5

Tags Terkait :
Daftar Harga Daihatsu
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Inilah Deretan Merek Mobil yang Konfirmasi Hadir di IIMS 2026

IIMS 2026 dihadiri puluhan merek mobil global. Simak daftar lengkap brand yang tampil dan berbagai inovasi yang akan dibawa ke pameran ini.

1 hari yang lalu


Berita
Cherry Hadirkan Dua Varian Baru Tiggo 8 CSH di GJAW 2025

Chery luncurkan varian baru Tiggo 8 CSH di GJAW 2025. Kini hadir dalam tiga pilihan, simak daftar lengkap harga Chery Tiggo 8 CSH mulai Rp 439 jutaan.

2 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga JAECOO Terbaru (November 2025)

Daftar harga JAECOO terbaru November 2025. Cek rincian harga lengkap untuk model J5, J7, dan J8, termasuk EV J5 mulai Rp 249 jutaan.

6 hari yang lalu

Berita
Jajaran Mobil Baru di GJAW 2025 dan Diskon Menarik Akhir Tahun

Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 bakal ada banyak mobil-mobil baru dan tentunya acara ini bakal banyak menawarkan promo akhir tahun yang menggiurkan.

1 minggu yang lalu


Terkini

Berita
IIMS 2026 Siap Kedatangan Banyak Mobil Baru, Ini Bocorannya

Sejumlah Agen Pemegang Merek (APM) mengungkapkan rencana peluncuran, penyegaran model, hingga debut kendaraan elektrifikasi di ajang tersebut.

2 jam yang lalu


Berita
Harga Veloz Hybrid Bakal Diumumkan Di IIMS 2026

Toyota Veloz Hybrid telah resmi diperkenalkan di Indonesia. Namun harga resminya baru akan diinformasikan dalam ajang IIMS 2026.

4 jam yang lalu


Berita
Mengapa Lampu Sein Merah Tak Lagi Jadi Standar Dunia?

Lampu sein merah bisa dianggap kuno tapi pada kenyataannya masih legal di jalanan AS

5 jam yang lalu


Berita
Chery Umumkan Recall Jaecoo J7 Dan Tiggo 7 Di China

Chery mengajukan rencana penarikan kembali (recall) ke State Administration for Market Regulation. Apa masalahnya?

6 jam yang lalu


Berita
Toyota Masih Berharap Insentif Ke Industri Otomotif

Toyota mengakui bahwa pasar otomotif 2025 menantang

7 jam yang lalu