Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaCrash Test

VIDEO: Crash Test Xpeng G6 (Euro NCAP)

Xpeng G6 berhasil menjalani Crash Test yang telah diuji tabrak di lembaga Euro NCAP pada beberapa waktu lalu
Crash Test
Selasa, 1 Oktober 2024 08:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Xpang G6


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Xpeng G6 berhasil menjalani Crash Test yang telah diuji tabrak di lembaga Euro NCAP pada beberapa waktu lalu. Video pengujian  tabrak mobil listrik asal Tiongkok ini telah diunggah di akun Youtube Euro NCAP.

Delapan titik kantung udara miliknya tampak bekerja dengan baik. Pengujian benturan berbagai sisi pun dilalui oleh SUV full listrik ini untuk membuktikan klaim kehebatan piranti keselamatan lainnya.

Xpeng G6 - Xpang G6

Untuk uji tabrakan frontal, penguji melesatkan keduanya dalam kecepatan 64 km/jam. Walau area moncong hancur berkeping-keping, tapi seluruh kantung udara bekerja dengan sangat baik untuk melindungi penumpang yang berada di dalamnya

Selain itu, untuk uji tabrak sisi lainnya, seluruh bodinya teruji mampu memproteksi penumpang yang berada di dalam kabin dengan baik. Untuk pengujian pedestrian, tampak mobil ini mampu memenuhi spesifikasi untuk pasar Eropa.

BACA JUGA

Begitu pula dengan pengetesan fitur radar, G6 terlihat memiliki fitur radar yang mumpuni untuk membantu pengendara dan melindungi objek yang ada di sekitar mobil.

Hasilnya, BEV ini mendapatkan 5 bintang dari Euro NCAP. Artinya, SUV ramah lingkungan ini mampu memproteksi penumpangnya dengan sempurna.

Xpeng G6 merupakan mobil listrik yang diproduksi dari pabrikan asal Tiongkok. Merek ini merupakan merek mobil listrik yang eksis di antara beberapa merek mobil seperti BYD, Geely, MG, Nio, dan Chery.

Simak tayangan crash test Xpeng G6 di bawah ini. (AW).


Tags Terkait :
Xpeng G6
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Fitur ADAS Xpeng G6 Canggih Di Luar Nalar

Xpeng menjadi salah satu merek baru yang hadir di Indonesia. Fitur mereka tergolong canggih untuk model di segmennya.

1 hari yang lalu


Sebelum Membeli Changan Deepal SO7 Simak Video Crash Testnya

Changan Deepal SO7 berhasil menjalani Crash Test dari lembaga Euro NCAP pada 10 April 2025 lalu. Begini hasilnya.

Crash Test | 1 hari yang lalu


Berita
GALERI: Changan Deepal SO7 (19 FOTO)

Simak galeri foto Changan Deepal S07, SUV listrik penantang Ioniq 5. Lihat detail desain, interior canggih, dan fitur-fiturnya dalam 19 gambar.

1 hari yang lalu


Berita
SUV Penantang Hyundai Palisade Dipersiapkan Meluncur Tahun Depan

Xpeng mempersiapkan SUV mewah yang akan menggangu kehadiran Palisade di tanah air. Simak bocorannya.

1 bulan yang lalu


Berita
Mencoba Performa Xpeng G6 Pro Jakarta-Bandung

Xpeng G6 Pro merupakan SUV listrik modern yang memiliki performa buas dan kenyamanan berkendara.

1 bulan yang lalu


Berita
Xpeng Dan Leapmotor Sedang ‘Bakar Duit’ Untuk Riset Teknologi Terbaru

Demi membuat teknologi makin canggih dengan harga lebih murah.

2 bulan yang lalu


Berita
XPENG G6 Jadi Pusat Perhatian Di Booth XPENG GIIAS 2025

XPENG G6 jadi pusat perhatian di booth XPENG dalam gelaran GIIAS 2025.

3 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Xpeng Jual G6 Pro Dan X9 Versi CKD Di GIIAS, Harga Turun

D6 Pro merupakan opsi dari G6 sedangkan X9 CKD merupakan mobil pertama rakitan Xpeng di luar China.

4 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

8 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

12 jam yang lalu


Berita
Lepas Tidak Tumpang Tindih Segmen Dengan Sesama Merek Dalam Chery Group

Masing-masing merek punya karakter utama yang tercermin pada spesifikasi, desain, serta potensi performa.

13 jam yang lalu


Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

16 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

18 jam yang lalu