Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Laksana Gelar Give Away Menyemarakkan Ulang Tahun Ke-46

Karoseri Laksana Genap 46 tahun
Berita
Minggu, 2 Juli 2023 15:00 WIB
Penulis : Ivan Casagrande


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Karoseri Laksana yang berasal dari Ungaran, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah tengah berbahagia. 

Spesialis karoseri bus ini sukses menapaki 46 tahun perjalanan bisnisnya sejak berdiri 1 Juli 1967 oleh sang founder, Yusuf Arman. 

Kilas balik perjalanan Laksana, diawali saat pertama kali Yusuf Arman merintis sebuah toko mesin khusus otomotif. 

Selang tiga tahun berjalan, pada tahun 1970, toko tersebut pindah ke lokasi baru yang lebih luas. 

BACA JUGA

Hingga di tahun 1977, Laksana membentuk divisi manufaktur bodi otomotif dengan merilis produk karoseri pertama untuk kendaraan niaga, Mitsubishi T–120.

Hingga kini, Laksana dikelola oleh tiga orang, yakni Iwan Arman, Stefan Arman dan Alvin Arman.

Nah untuk menyemarakkan hari bahagia ini, Laksana menggelar "Give Away 46th Laksana Anniversary" yang diumumkan di akun Instagram resminya, @laksanabus.

Follower dan busmania yang berminat ikutan ditantang untuk memberi video ucapan ulang tahun dan harapan sekreatif mungkin. 

Video dituntut hadir dengan suguhan ratio 16:9 dengan durasi maksimal hanya 1 menit. 

Periode upload video berlangsung mulai 1-5 July 2023. Tersedia 3 merchandise exclusive Laksana dan akan diumumkan tanggal 6 July 2023. Sikat Sob!

Syarat & Ketentuan Give Away Laksana 
1. Buat video ucapan ulang tahun dan harapan untuk Laksana sekreatif mungkin
2. Ratio video 16:9 dengan durasi max. 1 menit
3. Tag official account @Laksanabus dan 3 teman Anda
4. Tambahkan hastag #46thlaksanabus #happy46thbusday #sahabatlaksana
5. Wajib menggunakan akun pribadi dan tidak boleh diprivate
6. Wajib follow akun Instagram @Laksanabus 
7. Periode upload video 1-5 July 2023
8. Pemenang akan diumumkan tanggal 6 Jult 2023
9. Terbuka untuk umum (tidak untuk karyawan Laksana)


Tags Terkait :
Karoseri Laksana Laksana Karoseri Bus
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Bus
Karoseri Laksana 2024: Goodbye SR2!

Varian baru SR3 diduga akan lebih banyak lagi

1 tahun yang lalu


Bus
Pesanan Lancar, Ini Jajaran Unit Rilis Laksana...

Didominasi bus Legacy SR3

2 tahun yang lalu


Bus
Cara Gampang Mengenali Bus-bus Baru Laksana

Hanya ubahan minor di bodi

2 tahun yang lalu


Bus
Laksana Legacy SR3 Double Decker Diboyong Harapan Jaya Untuk Rute Jakarta-Surabaya

Kabin berdesain 'Combi'

2 tahun yang lalu


Berita
Hino Gas Pol Rangkul Perusahaan Otobus Di GIIAS 2023

Pakai bodi baru sarat fitur

2 tahun yang lalu


Bus
Kisi-Kisi Disebar, Laksana Tutup Rapat Info Bus Barunya di GIIAS 2023

Ubahan revolusioner bodi bus baru Laksana

2 tahun yang lalu

Bus
Bus Baru Timnas Indonesia Benar Seri Legacy Laksana Tapi Kok.... 

Bus baru mengantar timnas Indonesia melawan Argentina. Bus tersebut diakui seri Legacy dari Laksana yang dijual ke pihak ketiga

2 tahun yang lalu


Berita
Mencoba Sleeper Bus Yogya-Jakarta, Nyaman Dan Tak Pegal

Perjalanan sekitar 11 jam lebih, bisa dinikmati dengan tidur lebih nyenyak di dalam bus dengan sasis Hino R260 itu.

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

12 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

12 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

13 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

14 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

17 jam yang lalu