Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

GT Radial Siapkan Ban Khusus Mobil Listrik, Ini Bocorannya

Melihat populasi mobil listrik yang semakin banyak di Tanah Air. Industri penudukung juga terlihat bergerak cepat memanfaatkan momentum tersebut. GT Radial kabarnya sudah siap.
Berita
Rabu, 15 Maret 2023 15:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Pelan tapi pasti mobil di Tanah Air ini akan lebih banyak bertenaga listrik ketimbang mesin konvensional. Apalagi beberapa brand besar sudah mengabarkan bahwa pihaknya hanya menjual mobil listrik pada masa yang akan depan.

Untuk memfasilitasi perekembangan populasi yang cepat di Indonesia. Industri pendukung juga tengah bersiap untuk menjual kebutuhan mobil-mobil listrik tersebut.

Salah satu produsen ban yang kami jumpai, PT Gajah Tunggal Tbk, sebagai produsen ban berkualitas dalam negeri, rupanya telah mempersiapkan langkah mereka untuk menuju elektrifikasi.

Hal ini dijelaskan oleh Manager Produk Marketing PT Gajah Tunggal, Eko Supriyatin, sejauh ini pihaknya tidak tinggal diam karena perusahaan telah menentukan strategi apa yang akan mereka mainkan untuk menghadirkan ban mobil listrik.

"Kami tidak tinggal diam untuk membuat formula ke arah sana (elektrifikasi) dan sedang berjalan ke arah sana. Dari sisi teknologi, kami ke arah sana dan dari sisi marketing sales apakah ini stabil? Apakah ini akan membumi? dan harga mobil listrik kan lumayan," jelas Eko, beberapa waktu lalu di Poving Ground GT Radial, saat peluncuran produk terbaru mereka di Karawang, Jawa Barat.

Dengan kebutuhan pasar yang semakin besar, serta kehadiran mobil listrik yang semakin membumi, tentu untuk memproduksi ban mobil listrik akan menjadi keharusan yang dilakukan oleh perusahaan.

"Kalau pasar membutuhkan itu, kita ready, dan kalau pasar sudah bagus kita juga sudah siap. Tim Research and Development kita sudah siap untuk menemukan teknologi elektrik," tambahnya.


Tags Terkait :
Ban Mobil Listrik GT Radial
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
GT Radial Siapkan Ban Khusus Mobil Listrik, Ini Bocorannya

Melihat populasi mobil listrik yang semakin banyak di Tanah Air. Industri penudukung juga terlihat bergerak cepat memanfaatkan momentum tersebut. GT Radial kabarnya sudah siap.

2 tahun yang lalu


Tips
6 Tips Merawat Ban Mobil Agar Lebih Awet

Ada 6 tips merawat ban mobil Anda agar lebih awet. Caranya pun cukup mudah. Berikut selengkapnya

2 tahun yang lalu


Berita
Mengenal Keunggulan Denza Z9 GT, Digadang Segera Diluncurkan Di Indonesia

Denza D9 menjadi pembuka kehadiran sub-brand premium dari BYD ini di Indonesia. Selanjutnya bakal ada Denza lainnya yang akan berdatangan. Ini bocorannya.

1 hari yang lalu


Berita
Penjualan EV Menggiurkan Di Indonesia, Hankook Cari Peluang Jualan Ban Khusus EV

Hankook menganggap Indonesia sebagai salah satu pasar potensial untuk ban yang didedikasikan khusus untuk mobil listrik.

5 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

9 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

10 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

11 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

12 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

15 jam yang lalu