Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Toyota dan Subaru Siapkan Mobil Listrik Kembar

Seperti halnya Toyota 86 coupe dan Subaru BRZ, kabarnya mobil listrik ini akan jadi mobil listrik kembar hasil sharing platform.
Berita
Jumat, 14 Juni 2019 17:00 WIB
Penulis : Christoper


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Toyota dan Subaru telah mengumumkan kesepakatan terhdap hadirnya sebuah platform mobil listrik. Mereka akan menciptakan platform baru untuk menyaingi fondasi VW MEB. Dikatakan pada situs Motoring, calon sharing platform ini akan memanfaatkan teknologi Subaru all-wheel drive.

Arsitektur berencana untuk menciptakan sebuah model berukuran Corolla dan akan diperkenalkan di pasar Eropa pada awal tahun 2020-an, pembuat mobil tersebut telah mengkonfirmasi. Nantinya hatchback bertenaga listrik ini akan dijual dua versi Toyota dan Subaru, seperti yang terjadi pada Toyota 86 coupe dan Subaru BRZ.

Sejauh ini, masih belum jelas tentang pembagian pembuat mobil mana yang akan bertanggung jawab atas bagian apa dari pengembangan arsitektur. Namun seperti yang sudah dikatakan sebelumnya, yang jelas platform baru ini akan terdiri dari teknologi listrik Toyota dan sistem penggerak AWD milik Subaru.

Platform baru yang belum diberi nama tersebut, akan scalable dan akhirnya digunakan untuk kendaraan yang jauh lebih besar termasuk sedan ukuran Camry dan SUV yang. Meskipun ada kerja sama baru, Toyota mengatakan akan terus berinvestasi dalam pengembangan hybrid dan mesin bensin-listrik tetap menjadi kunci untuk penggerak elektrifikasi.


Tags Terkait :
Toyota Subaru Mobil Listrik
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Mobil Sport Nyaman Untuk Harian, Lihat Angsuran Toyota GR 86 Hingga 5 Tahun

Toyota GR 86 saat ini dijual Rp 973,4 juta untuk tipe tertingginya. Kalau Anda tertarik membelinya dengan program angsuran, berikut skemanya.

2 tahun yang lalu


Berita
Subaru Beri Pelatihan Safety Driving Sekaligus Tutorial Drifting Kepada Konsumen BRZ

Subaru Indonesia Safety Driving Course Subaru BRZ.

2 tahun yang lalu


Berita
Subaru BRZ Jadi Buruan Konsumen, Siap-Siap Inden

Subaru Indonesia telah menjual BRZ sejak GIIAS 2022 yang lalu. Hingga kini pemesanan sedan sport tersebut bisa dibilang di luar ekspektasi.

3 tahun yang lalu


Berita
Toyota GR86 dan Subaru BRZ Mobil Sport Gahar di GIIAS 2022

Kedua mobil sport ini, merupakan kolaborasi yang paling sukses secara global.

3 tahun yang lalu


Berita
Tahun 2024 Menjadi Tahun Terakhir Bagi Toyota GR86 Dan Subaru BRZ Di Eropa

Tahun 2024 akan menjadi tahun terakhir dipasarkannya Subaru BRZ dan Toyota GR86 di Eropa.

1 tahun yang lalu


Berita
Next Gen Toyota GR86, Tak Lagi Satu Platform dengan Subaru BRZ?

Toyota GR86 generasi selanjutnya diperkirakan akan menggunakan penggerak hybrid.

3 tahun yang lalu

Berita
Toyota GR86 Sudah Ada Di Indonesia

Toyota GR86 terdeteksi sudah ada di Indonesia dan sudah dipasarkan.

3 tahun yang lalu


Berita
Lexus Akan Punya GR86 Versinya Sendiri?

Kemungkinan akan diasupkan teknologi plug-in hybrid

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

8 menit yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

53 menit yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

15 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

16 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

16 jam yang lalu