Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

SPY SHOT: Hyundai H-1/Starex Generasi Terbaru

Sebuah MPV misterius tertangkap kamera saat sedang terparkir yang disinyalir berlokasi di Korea Selatan.
Berita
Selasa, 29 Oktober 2019 16:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Sebuah MPV misterius tertangkap kamera saat sedang terparkir yang disinyalir berlokasi di Korea Selatan. Dikutip dari TheKoreanCarsBlog.com (16/10), tampak beberapa bagian mobil ini ditutupi oleh jubah kamuflase yang cukup tebal.

Situs tersebut menyebutkan bahwa model ini merupakan Hyundai Starex atau H-1 generasi terbaru. Jika benar, tampaknya versi terbaru dari MPV tersebut akan berdimensi jauh lebih kompak dibandingkan generasi terkininya.

Bagian depannya terlihat mobil ini bakal mengusung gril yang berukuran besar. Sementara untuk lampunya bakal terletak di bagian atas gril berbentuk persegi panjang.

Yang menarik adalah bagian sampingnya. Terlihat Starex atau H-1 generasi terbaru tetap mempertahankan pintu gesernya. Akan tetapi jika dilihat secara dimensinya, mobil misterius ini memiliki desain yang cenderung mirip dengan KIA Grand Sedona.

Hal yang membuktikan MPV ini memiliki dimensi kompak lainnya adalah bagian interiornya yang tampak tidak seleluasa H-1 versi terkini. Selain itu, disinyalir mobil ini juga akan mengusung konfigurasi jok penumpang tiga baris saja.


Tags Terkait :
Hyundai H-1
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Komparasi
Komparasi Kia Grand Sedona VS Hyundai H-1

Kia Grand Sedona dan Hyundai H-1 adalah kendaraan people carrier yang mampu menampung banyak penumpang dengan fitur yang cukup baik dan harga bersaing. Seperti apa perbedaan keduanya?

6 tahun yang lalu


Berita
SPY SHOT: Hyundai H-1/Starex Generasi Terbaru

Sebuah MPV misterius tertangkap kamera saat sedang terparkir yang disinyalir berlokasi di Korea Selatan.

6 tahun yang lalu


Berita
Toyota Voxy VS Nissan Serena VS Hyundai H-1. Mana yang Terlaris?

Medium MPV Sliding Door menjadi salah satu mobil pilihan untuk keluarga Indonesia.

6 tahun yang lalu


Berita
Peringkat MPV Sliding Door Menengah Atas Terlaris (Mei 2018)

Model MPV dengan pintu geser menjadi salah satu mobil pilihan masyarakat Indonesia.

7 tahun yang lalu

Berita
GIIAS 2016: Temani All New Sportage, Kia Akan Luncurkan Grand Sedona

Kia Indonesia yang beberapa waktu lalu memperkenalkan All New Sportage, dipastikan membuat kejutansatu lagi dengan menghadirkan MPV terbaru di GIIAS 2016.

9 tahun yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga KIA Terbaru (Mei 2024)

 Kia baru-baru ini menghadirkan model terbarunya yang cukup sensasional, yakni EV9.

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga KIA Terbaru (Februari 2024)

Kia baru-baru ini menghadirkan model terbarunya yang cukup sensasional, yakni EV9.

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga KIA Terbaru (Desember 2023)

Kia baru-baru ini menghadirkan model terbarunya yang cukup sensasional, yakni EV9.

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

11 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

12 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

12 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

13 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

16 jam yang lalu