Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Nissan – PLN Mau Ciptakan Ekosistem Era Mobil Listrik

Era EV sudah di depan mata.
Berita
Jumat, 1 November 2019 14:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Diprediksikan era mobil listrik akan menjangkiti Indonesia dalam waktu yang tak lama lagi. Ditandatanginya Peraturan Presiden No 55 tahun 2019 tentang mobil listrik menjadi pijakan pertama masuknya era mobil listrik di Indonesia

Salah satu hal yang cukup vital di era mobil listrik adalah ekosistem mobil listrik itu sendiri, termasuk di dalamnya adalah ketersediaan catudaya dan stasiun pengisian listrik untuk kelangsungan operasional mobil tersebut.

Foto: markondez

Nissan mengambil langkah ke depan dengan menandatangani kerjasama kemitraan dengan Perusahaan Listrik Negara (PLN) untuk mempercepat adopsi kendaraan listrik dan mendorong pembangunan ekosistem kendaraan listrik di Indonesia.

“Kolaborasi yang kuat antara pihak publik dan swasta sangat penting untuk mendorong kesadaran dan penerimaan kendaraan listrik di Indonesia. Selain membangun infrastruktur pengisian daya, kerjasama yang dilakukan juga mencakup edukasi dan upaya mengatasi kesalahpahaman seputar pengisian daya dan penggunaan listrik,” ungkap Isao Sekiguchi, Presiden Direktur Nissan Indonesia dalam siaran resminya (18/10).

Salah satu rencana besar Nissan adalah dengan memboyong mobil listrik Nissan LEAF pada 2020 mendatang. Bahkan lebih jauh lagi, Nissan dikabarkan tengah menjajaki kemungkinan perakitan mobil setrumnya ini di Tanah Air.

LEAF merupakan EV yang kini menginjak generasi kedua. Sejak diperkenalkan pada 2010 silam, secara global, LEAF telah menjual lebih dari 430.000 unit kendaraan listrik  ini.


Tags Terkait :
Nissan EV PLN Mobil Listrik
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Mobil Listrik
Percepat Era Mobil Listrik, Nissan Hadirkan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum

Dengan dihadirkannya Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum, Nissan berharap semakin banyak mobil listrik di Indonesia. Berikut lokasi SPKLU Nissan.

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Tahun Depan Isi Daya Mobil Listrik Tak Gratis Lagi

Saat ini jika menggunakan saran pengisian daya mobil listrik di tempat-tampat umum masih gratis.

5 tahun yang lalu


Berita
Peran Aktif Nissan dalam Edukasi Mobil Listrik di Indonesia

Meski belum memasarkan Nissan LEAF ke masyarakat di tanah air, pabrikan asal Yokohama ini aktif mensosialisasikan dan memamerkan teknologi ekosistem kendaraan listrik.

6 tahun yang lalu


Berita
Nissan – PLN Mau Ciptakan Ekosistem Era Mobil Listrik

Era EV sudah di depan mata.

6 tahun yang lalu


Berita
Percepat Elektrifikasi, Lima Pabrikan Jepang Luncurkan EV Ecosystem Joint Project Di Indonesia

Joint Project ini merupakan langkah besar untuk menekan emisi karbon di Indonesia

3 tahun yang lalu

Berita
Mengenal Lebih Dekat Dengan Range Extender Electric Vehicle (REEV)

REEV disebut sebagai jembatan untuk merasakan kelembutan dan kesenyapan EV tanpa ada range Anxiety.

1 hari yang lalu


Berita
Bosch Yakin Mesin Bakar Masih Mendominasi Hingga 2035

Mesin bakar dan elektrik akan berdampingan dan berbagi segmen.

1 hari yang lalu


Berita
Produk Elektrifikasi Mendominasi Singapore Motorshow 2026

Singapore Motorshow 2026 sebagai bagian dari fondasi menuju bebas karbon 2040.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

11 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

12 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

13 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

14 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

17 jam yang lalu