Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Nissan All New Livina Kembaran Xpander Meluncur, Harga Mulai RP 198 Jutaan

Nissan Grand Livina generasi kedua resmi meluncur sebagai produk kembaran Xpander. Berikut varian dan harganya.
Berita
Selasa, 19 Februari 2019 11:35 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Nissan Livina generasi terbaru resmi meluncur Indonesia (19/2). Model ini hadir dalam 5 varian dan dijual mulai dari  Rp 198,8 juta hingga Rp 261,9 juta. Semuanya terdiri dari lima varian. Ingat, tidak ada embel-embel "Grand" pada generasi terbaru ini, hanya "Livina" saja.

Seperti yang telah diketahui, Nissan Livina ini merupakan produk kembaran dari Mitsubishi Xpander. Beberapa perbedaanya meliputi bagian depannya.All New Livina dilengkapi dengan grill honeycomb warna hitam yang berukuran cukup besar.

Tak hanya itu, lokasi foglamp juga berbeda dengan Xpander.  Sementara peleknya menggunakan desain yang berbeda dengan kembarannya.

Beralih ke bagian interior, All New Livina memilki persamaan dengan Xpander secara garis besar. Perbedaan yang paling mencolok dengan Xpander adalah logo di lingkar kemudi, jok kulit serta headunit dengan layar sentuh berukuran 7 inci.

Mesinnya pun memiliki spesifikasi yang serupa dengan Xpander. Yakni mesin bensin berkubikasi 1.500 cc 4 silinder MIVEC dengan tenaga 104 dk dan torsi 141 Nm. Mesin ini berpadu dengan transmisi manual 5 percepatan dan otomatik 4 percepatan. Yup, tidak ada lagi transmisi matic berteknologi CVT pada Livina generasi terbaru ini.

Harga Nissan Grand Livina OTR Jabodetabek

-Nissan Livina E MT: Rp 198,8 juta

-Nissan Livina EL MT: Rp 223 juta

-Nissan Livina EL AT: Rp 233 juta

-Nissan Livina VE AT: Rp 249,9 juta

-Nissan Livina VL AT: Rp 261,9 juta


Tags Terkait :
Nissan Grand Livina Livina
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Nissan Livina Made In Indonesia Resmi Melantai di Filipina

Tak ada perbedaan spesfikasi dengan versi Indonesia

3 tahun yang lalu


Berita
PPnBM 0 Persen Diperpanjang Hingga Agustus, Ini Dia Daftar Mobilnya

Pemerintah kembali memperpanjang relaksasi PPnBM 0 persen.

4 tahun yang lalu


Berita
PPnBM Sudah Diberlakukan, Nissan Livina Belum Turun Harga. Ini Penyebabnya

Relaksasi PPnBM (Pajak Penjualan atas Barang Mewah) sudah diberlakukan mulai 1 Maret 2021 ini. Nissan belum menurunkan harga Grand Livina?

4 tahun yang lalu


Berita
Avanza-Xenia Penggerak Roda Depan? Hadir Tahun Depan?

Kemungkinan muncul November 2021 dan mulai eksport Januari 2022

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

19 menit yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

1 jam yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

2 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

16 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

17 jam yang lalu