Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Hari Cicilan Lunas Akan Ditetapkan Pekan Depan!

Cicilan mobil Anda belum selesai? Kredit mobil Anda masih lama? Bersiaplah sambut Harcilnas pekan depan.
Berita
Sabtu, 2 Februari 2019 14:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Hari belanja online nasional atau yang disingkat Harbolnas sudah ada. Nah, kali ini akan ada hari yang dicanangkan dari kegiatan kredit alias mencicil. 

Jangan kaget, sebab akan ada hari yang dicanangkan sebagai Hari Cicilan Lunas! Entah apa skema dan maksud dari hari yang akan disingkat Harcilnas itu, yang jelas ini adalah promo yang akan digelar salah satu lembaga leasing bernama Adira Finance.

Pasalnya kami telah mendapat sepucuk undangan yang masuk ke email redaksi dari pihak Manajemen Adira Finance pada Jumat, (1/2) kemarin. Isinya berupa undangan untuk menghadiri grand launching Harcilnas.

"Adira Finance sebagai salah satu perusahaan pembiayaan terbesar di Indonesia kembali menggelar program yang menguntungkan bagi para konsumennya yang bertajuk Harinya Cicilan Lunas atau HARCILNAS," tulis Adira Fianance dalam undangan.

Lantas kapan Hari Cicilan Lunas ini ditetapkan? Adira Finance akan melakukan peluncuran Harcilnas pada Kamis, 7 Februari pekan depan di Jakarta.

Apakah pada hari tersebut seluruh konsumen yang mencicil mobil pakai Adira Finance akan melunasi kreditnya? Atau jangan-jangan otomatis lunas? Kita lihat saja pekan depan. Namun sepertinya Harcilnas adalah sebuah promo baru yang dirancang Adira Finance dalam memudahkan konsumennya. 

Seperti apa detailnya? Pantau terus OtoDriver.


Tags Terkait :
Sales Kredit Adira
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
BYD Atto 1 Dikirim Ke Konsumen Oktober, Lihat Skema Kredit Dengan Angsuran Mulai Rp 4 Jutaan

BYD Atto 1 mendapat sambutan yang positif di GIIAS 2025. Buat yang tertarik, berikut skema kreditnya,

3 bulan yang lalu

Berita
Adira Finance dan Danamon Tawarkan Finansial Inovatif di IIMS 2025

Beragam tawaran disediakan Adira Finance dan Danamon selama IIMS 2025. Konsumen dapat memanfaatkan beragam tawaran finansial menarik selama pameran.

9 bulan yang lalu


Berita
GIIAS 2024: Beli Hino Bisa Nyicil Rp900 Ribuan

Khusus untuk pembelian Seri 300

1 tahun yang lalu


Tips
Milenials Mau Kredit Mobil? Simak Tipsnya

Bagaimana kalau konsumen usia muda yang daya belinya sudah mampu untuk mengajukan kredit hendak membeli mobil?

6 tahun yang lalu


Berita
Hari Cicilan Lunas Akan Ditetapkan Pekan Depan!

Cicilan mobil Anda belum selesai? Kredit mobil Anda masih lama? Bersiaplah sambut Harcilnas pekan depan.

6 tahun yang lalu


Berita
Suzuki Sport Kembali Gencar Diperkenalkan dengan Angsuran Ringan di Surabaya

Suzuki Sport menjadi varian yang mulai diperkenalkan lagi.

7 tahun yang lalu


Berita
Suzuki All New Ertiga Dihujani Promo Kredit Besar-besaran!

LMPV generasi terbaru ini mendapat banjir promo melalui kerjasama Suzuki dengan enam perusahaan leasing!

7 tahun yang lalu


Berita
SPK Mitsubishi Xpander Membludak, Ini Kata Adira Finance

Bagaimana komentar pihak perusahaan pembiayaan ini kredit atas membludaknya SPK Xpander?

8 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

1 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

5 jam yang lalu


Berita
Lepas Tidak Tumpang Tindih Segmen Dengan Sesama Merek Dalam Chery Group

Masing-masing merek punya karakter utama yang tercermin pada spesifikasi, desain, serta potensi performa.

7 jam yang lalu


Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

10 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

12 jam yang lalu