Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Penjualan Semakin Ketat, Toyota Indonesia Eksis Bermain YouTube dan Instagram

PT Toyota Astra Motor menyebut siap untuk semakin serius dalam memanfaatkan digital.
Berita
Jumat, 12 Oktober 2018 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Sadar akan perkembangan zaman yang kini sudah memasuki era digital, Toyota sebagai pimpinan pasar tak mau lengah. Merek asal Jepang yang bernaung di dalam grup Astra ini menyebut sudah memanfaatkan digitalisasi dalam penjualan dan promosi. Tentunya hal ini dikarenakan persaingan yang semakin ketat.

PT Toyota Astra Motor (TAM) bahkan menyebut siap untuk semakin serius dalam memanfaatkan digital, hal ini untuk memberikan berbagai kemudahan bagi pelanggan dalam mendapatkan berbagai informasi mengenai produk, teknologi, dan layanan Toyota. 

Tak sampai di situ, berbagai platform digital juga disebut mampu membangun engagement antara Toyota dan pelanggan di era saat ini. Selain YouTube channel dan website, saat ini TAM mengklaim bahwa pihaknya concern memanfaatkan penggunaan saluran digital seperti Facebook, Twitter dan Instagram.

“Komitmen dan pemanfaatan saluran digital merupakan bagian strategi Toyota sebagai market leader di Indonesia untuk menyiasati iklim kompetisi pasar otomotif yang semakin ketat, serta kondisi konsumen yang semakin cerdas dan kritis," jujur 

Melalui penggunaan saluran digital tersebut TAM setidaknya dapat menyesuaikan strategi komunikasi setiap produk dan layanan yang dimiliki sehingga sasaran target komunikasinya pun menjadi lebih tepat. Penerapan program digital ini juga senantiasa dilandasi semangat Continuous Improvement,” jujur Fransiscus Soerjopranoto, Executive General Manager PT TAM dalam keterangan tertulis (11/10).

Hingga berita disusun, YouTube channel yang dikelola PT TAM sudah memiliki subscribers sebanyak 273 ribuan. Sedangkan akun Instagram resminya memiliki 230 ribuan Followers.

"Melalui penggunaan saluran digital tersebut TAM setidaknya dapat menyesuaikan strategi komunikasi setiap produk dan layanan yang dimiliki sehingga sasaran target komunikasinya pun menjadi lebih tepat," tutup Soerjo.
 


Tags Terkait :
Toyota
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

2 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

4 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

20 jam yang lalu

VIDEO: Crash Test Suzuki Fronx Hanya Dapat Bintang Satu Di ANCAP

Suzuki Fronx telah menjalani crash test di lembaga uji tabrak Australia, yakni ANCAP. Begini hasilnya

Berita | 1 hari yang lalu

Berita
Rencana Jangka Panjang, BYD Siapkan Juga Daur Ulang Baterai Di Indonesia

BYD tak hanya hadir bikin mobil namun juga siapkan fasilitas daur ulang baterai di fasilitas pabrik Subang

1 hari yang lalu


Berita
Fitur ADAS Xpeng G6 Canggih Di Luar Nalar

Xpeng menjadi salah satu merek baru yang hadir di Indonesia. Fitur mereka tergolong canggih untuk model di segmennya.

1 hari yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

1 hari yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

44 menit yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

2 jam yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

3 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

4 jam yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

5 jam yang lalu