Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Mercedes-Benz Apresiasi Konsumennya dengan Golf

Tujuh pegolf berhasil mewakili Indonesia menuju MercedesTrophy Asian Final 2018.
Berita
Sabtu, 5 Mei 2018 19:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Tujuh pegolf berhasil mewakili Indonesia menuju MercedesTrophy Asian Final 2018. Mereka mencatatkan skor terbaik pada pagelaran turnamen MercedesTrophy Indonesia 2018 yang digelar di Pondok Indah Golf Course, Jakarta Selatan, Selasa (2/5). Tujuh pemenang turnamen MercedesTrophy Indonesia 2018 ini akan berlaga pada MercedesTrophy Asian Final yang bertempat di Sanctuary Cove Resort, Australia. Pemain terbaik pada babak Asian Final tersebut juga berkesempatan untuk menuju MercedesTrophy World Final di Stuttgart, Jerman.

Turnamen golf MercedesTrophy khusus diselenggarakan bagi pemilik kendaraan Mercedes-Benz di seluruh Indonesia. Turnamen golf bergengsi yang telah diadakan di Indonesia sejak 1992 ini, adalah wujud apresiasi Mercedes-Benz kepada pelanggannya sekaligus memberi kesempatan bagi pegolf amatir terbaik untuk berprestasi pada turnamen serupa di tingkat nasional, regional dan dunia.

“Mercedes-Benz melanjutkan komitmennya pada bidang olahraga, khususnya terfokus pada golf, melalui turnamen tahunan prestisius MercedesTrophy. Melalui turnamen ini, Mercedes-Benz berharap memperkuat hubungan denganpara pelanggan dan bahkan secara konsisten dapat memberikan layanan terbaik melalui event tahunan yang prestisius. Terima kasih saya ucapkan kepada seluruh peserta turnamen MercedesTrophy pada hari ini, dan selamat bagi para pemenang.“ ujar Roelof Lamberts, Presiden & CEO PT. Mercedes-Benz Distribution Indonesia

Melalui turnamen prestisius Mercedes-Benz ini diharapkan akan semakin mempererat hubungan dengan para pelanggannya dan selalu memberikan pelayanan terbaik kepada mereka melalui sebuah event tahunan bergengsi.


Tags Terkait :
Mercedes-Benz
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Melihat Mewahnya Mercedes-Benz Sprinter Lombardi, Modifikasinya Tembus Rp 1,5 Miliar

Mercedes-Benz yang dimodifikasi Lombardi tampil mewah dengan budget modifikasi sampai Rp 1,5 miliar.

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga MERCEDES-BENZ Terbaru (November 2025)

Inilah daftar harga Mercedes-Benz terbaru dan terlengkap periode November 2025. Cek harga seluruh model, mulai A-Class, C-Class, SUV, hingga lini elektrik EQ.

1 minggu yang lalu


Berita
Mercedes-Benz Lakukan Recall Sprinter Diesel Karena Diduga Sebabkan Kebakaran

Sebanyak 658 unit Mercy Sprinter bermesin diesel, di-recall karena sistem glow plug yang dicurigai bisa menyebabkan kebakaran.

4 tahun yang lalu


Berita
Ribuan Mercedes-Benz Sprinter Ditarik Karena Masalah Lampu Rem

Sebanyak 5396 unit Mercy Sprinter produksi 2018-2020, ditarik (recall) untuk dilakukan perbaikan pada sistem lampu rem.

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

2 jam yang lalu


Berita
Lepas Tidak Tumpang Tindih Segmen Dengan Sesama Merek Dalam Chery Group

Masing-masing merek punya karakter utama yang tercermin pada spesifikasi, desain, serta potensi performa.

3 jam yang lalu


Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

6 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

8 jam yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

10 jam yang lalu