Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

3 MPV Toyota Akan Touring Lintas Negara Indonesia - Timor Leste!

Perjalanan ekstrim ini dilakukan oleh personil dari Toyota Kijang Club Indonesia, Veloz Community Velozity dan Toyota Sienta Community Indonesia.
Berita
Sabtu, 31 Maret 2018 06:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Pengguna Toyota yang berasal dari Toyota Kijang Club Indonesia (TKCI), Veloz Community Velozity dan Toyota Sienta Community Indonesia (TOSCA) akan melakukan perjalanan yang cukup ekstrim. Dengan menggunakan Toyota Kijang, Avanza Veloz dan Sienta mereka akan mempuh jarak 6.800 km, melintasi 6 pulau dan menyeberangi 5 selat untuk sampai ke Dili ibukota Timor Leste!

Touring lintas negara ini sengaja dilakukan dengan maksud menguji 3 MPV tersebut dan mendapat dukungan penuh dari PT Toyota Astra Motor (TAM).

"Selain menjadi ajang untuk membuktikan durability mobil-mobil Toyota dalam menempuh jarak yang cukup jauh dengan medan jalan yang beragam, aktifitas ini juga akan mengeksplore destinasi wisata menarik sepanjang rute perjalanan sehingga bisa menjadi informasi yang positif bagi masyarakat,” seru Yoshihiro Nakata, President Director PT TAM pada acara pelepasan rombongan TKCI, Velozity dan Tosca, di Jakarta, Kamis (29/3) lalu.

Perjalanan touring lintas negara ini akan ditempuh selama hampir sebulan lebih, dimulai pada 29 Maret di Jakarta dan direncanakan tiba di Dili pada 10 April 2018. Rombongan akan melintasi beberapa kota besar dan kecil di pulau Jawa, Bali, Lombok, Sumbawa, Flores dan Timor Leste.


Tags Terkait :
Komunitas Toyota Avanza Kijang Sienta
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ekspor Mobil Toyota Kembali Membaik, Inilah Data Lengkapnya

Pada kuartal 1 2021 ini Toyota mencatatkan peningkatan di sektor ekspor kendaraan. Mobil apa saja yang dikirim ke luar?

4 tahun yang lalu


Berita
Cara Auto2000 Tetap Jaga Silaturahmi Dengan Konsumen Selama Pandemi

Toyota Owner Club (TOC) yang memiliki kontribusi besar dalam memberikan masukan perihal pengembangan layanan Auto2000 agar sesuai dengan kebutuhan konsumen.

4 tahun yang lalu


Berita
Supaya Makin Ngetop, Komunitas Toyota Seriusi Pelatihan Satu ini

Toyota Astra Motor mengajak 18 Komunitas yang tergabung pada Toyota Owner Club.

6 tahun yang lalu


Berita
Komunitas Starlet Sampai Fortuner Jamboree Bareng di Kemayoran

Toyota mengadakan helatan Toyota Jamboree 2018 bertema Solidariland yang digelar pada 8 September 2018.

7 tahun yang lalu

Berita
Kijang Generasi Pertama Mampu Taklukan Perjalanan ke Timor Leste!

Tiga komunitas yang bergabung dalam Toyota Owner Club berhasil menjelajahi perjalanan Indonesia-Timor Leste dalam kegiatan touring community bertajuk Beyond Beautiful Indonesia.

7 tahun yang lalu


Berita
Toyota Kijang Generasi Pertama Akan Jelajah sampai Timor Leste!

Toyota Kijang 'Buaya' yang merupakan generasi pertama dari keluarga Kijang siap dipakai menjelajah ke negara tetangga, Timor Leste.

7 tahun yang lalu


Berita
3 MPV Toyota Akan Touring Lintas Negara Indonesia - Timor Leste!

Perjalanan ekstrim ini dilakukan oleh personil dari Toyota Kijang Club Indonesia, Veloz Community Velozity dan Toyota Sienta Community Indonesia.

7 tahun yang lalu

Berita
Komunitas AXIC Gelar Coaching Clinic dan Mencoba Mobil Hybrid Toyota

AXIC

11 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

16 menit yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

1 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

15 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

16 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

17 jam yang lalu