Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Isuzu mu-X Facelift Versi Cina Akan Mirip-mirip Versi Indonesia

Isuzu Tiongkok bakal merilis mu-X dengan ubahan minor, berikut adalah menu perubahannya.
Berita
Minggu, 17 Desember 2017 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Setelah Indonesia, Isuzu akan meluncurkan mu-X facelift untuk pasar Tiongkok. Seperti dilansir oleh Paultan.org, SUV sekelas Toyota Fortuner ini akan diluncurkan pada 26 desember mendatang.

Isuzu mu-X facelift versi Tiongkok ini dimensinya tercatat memililki panjang 4.825 mm, lebar 1.860 mm dan tinggi 1.840 mm. Sedangkan jarak sumbu roda di angka 2.845 mm. Large SUV Isuzu ini menggunakan basis yang serupa dengan saudaranya, yakni Isuzu D-Max.

Mulai dari lampu utama, gril bumper dan pelek terlihat tidak ada yang berbeda dengan versi lokal. Namun ketika masuk ke dalam kabin, perbedaan mulai terasa. Desain dasbor tampak berbeda antara vesi Cina dan vesi lokal Indonesia. Dasbor versi Cina terlihat lebih modern dibandingkan versi lokal. Tak hanya itu, bentuk setir juga terlihat berbeda.

Sementara di balik kap mesin juga tidak ada perubahan. Isuzu MU-X versi Tiongkok berbekal mesin diesel berkapasitas 2.500 cc dengan tenaga 136 dk dan torsi 320 Nm yang serupa dengan mu-X versi lokal.


Tags Terkait :
Isuzu Mu-X
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Pikap
Isuzu Perluas Jangkauan Timur Indonesia, Kini Masuk Ke Sulawesi Tenggara

Untuk bantu tingkatkan sektor unggalan lokal seperti pertambangan dan agribisnis

1 minggu yang lalu


Truk
Isuzu Siapkan Traga Spesifikasi Khusus Indonesia

Pangsa pasar Isuzu di Indonesia sudah hampir separuh porsi penjualan di wilayah ASEAN

2 minggu yang lalu


Truk
Isuzu Terus Membangun Ekosistem Industri Otomotif Bersama UMKM

Satu strategi memperkuat eksistensi di pasar

3 minggu yang lalu


Truk
Isuzu Terus Menambah Kenyamanan Pengguna mu-X Dan D-Max

Mulai dari kelengkapan produk sampai sediakan asuransi bagi pengemudi

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Dunlop Blue Response TG Hadirkan 34 Ukuran Ban, Apa Saja Keunggulannya?

Ban ini dirancang dengan fokus pada peningkatan stabilitas, umur pakai, serta performa pengereman, khususnya di jalan basah, tanpa mengorbankan efisiensi.

43 menit yang lalu


Berita
New Kia Carens 2026 Bakal Dijual Di IIMS 2026? Intip Bocoran Spesifikasinya

New Kia Carens diprediksi bakal dijual di IIMS 2026. Sebelum harganya diinformasikan secara resmi, ketahui dulu spesifikasinya.

1 jam yang lalu


Berita
BMW Boyong M2 CS Baru Di IIMS 2025

Sederet mobil baru dipastikan hadir pada ajang Indonesia International Motor Show alias IIMS 2025. Berikut bocoran dari kubu BMW.

2 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi XForce Hybrid Diperkirakan Hadir Di IIMS 2026, Ini Bocoran Spesifikasinya

XForce Hybrid kemungkinan diperkenalkan di Indonesia di IIMS 2026. Berikut bocoran spesifikasinya.

4 jam yang lalu


Berita
Bulan Depan Akan Hadir Lagi SUV Segmen A Dari Lepas

Bisakah jadi game changer seperti yang sudah ditunjukan produk sejenis dari Chery dan Jaecoo?

5 jam yang lalu