Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Power Window Hanya di Depan, Begini Cara Membuka Jendela Renault Kwid

Karena diproyeksi jadi mobil murah, fitur power window terpaksa hanya ada di depan pada Kwid. Bahkan letak tombolnya tergolong tak umum.
Berita
Sabtu, 22 Oktober 2016 09:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Renault Kwid yang baru melenggang di Indonesia hadir tanpa power window di pintu belakang. Sebagai gantinya, sistem engkol diterapkan sebagai mekanisme teknologi pembuka kaca penumpang belakang.

Tapi ini tak berlaku bagi penumpang depan dan pengemudi, sudah tersedia fitur pembuka kaca sistem elektrik alias power window. Walau tombol power window tersebut letaknya terbilang tak umum.

Jangan sampai saat Anda duduk di bangku depan atau di balik pengemudi mencari tombol power window di area door trim. Karena Renault memposisikan dua tombol pembuka kaca di area dasbor tengah.

BACA JUGA

Entah apa alasan desainer Renault Kwid memposisikan tombol tersebut di bawah kenop penyejuk udara. Yang jelas tak seperti mobil pada umumnya, jangan sampai saat Anda mengemudi Kwid membuka kaca dengan tangan kanan karena pastinya akan terasa sulit dan aneh.

Walau tergolong murah, dengan harga yang berada di segmen LCGC, mobil buatan India ini tetap memberikan pemanja pada penumpangnya. Terutama kehadiran layar sentuh 7 inci dengan layanan USB, GPS, dan AUX. Lantas instrumennya juga cantik dengan tampilan digital. Mungkin ini bisa jadi kompensasi atas kealpaan power window di kabin belakang.

Sistem engkol di kaca belakang
Tak ada tombol power window di pintu depan

Tags Terkait :
Renault Kwid LCGC
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


VIDEO: Crash Test Renault Triber (Global NCAP )

Renault Triber telah menjalani tes tabrak alias crash test yang dilakukan oleh Global NCAP.

Crash Test | 1 tahun yang lalu


Berita
Citroen C3 Hadir Di Indonesia, Mengingatkan Kita Pada Sosok Renault Kwid Dan Kwid Climber

Citroen resmi hadir di Indonesia dengan membawa tiga produk andalannya di Indonesia, yakni C3, E-C4, dan juga C5 Aircross.

2 tahun yang lalu


Berita
Karena Alasan Microchip Dan Pandemi, Segini Penjualan Renault DI 2021

Renault Indonesia melaporkan angka penjualannya pada tahun 2021.

3 tahun yang lalu


Berita
Suzuki S-Presso Bakal Langsung Tantang Renault Kwid Climber

Suzuki diyakini bakal menghadirkan S-Presso di GIIAS 2021 yang akan datang.

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Mengintip Spesifikasi Casper, SUV Terkecil Hyundai Yang Dilansir Akhir Tahun

Hyundai bakal menjual Casper yang memiliki dimensi lebih kecil dibanding Kona. Simak bocoran spesifikasinya

4 tahun yang lalu

Berita
Harga NJKB Renault Kiger Rp 70 Jutaan. Calon Penggorok Magnite, Raize Dan Rocky

Renault dipastikan menghadirkan Kiger di pasar Indonesia. Mengusung basis yang sama dengan Nissan Magnite, mobil ini diprediksi bakal dibanderol cukup terjangkau. Simak bocorannya

4 tahun yang lalu


Berita
Suzuki S-Presso Bakal Hadir Di Indonesia. Ingat, Uji Tabraknya Bintang Nol!

Suzuki S-Presso diyakini bakal masuk ke Indonesia.

4 tahun yang lalu


Berita
Pesaing Raize-Rocky Buatan India Meluncur Sebentar Lagi, Catat Tanggalnya!

Renault Kiger dipastikan masuk ke Indonesia tak lama lagi.

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

11 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

12 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

13 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

14 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

17 jam yang lalu