Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaCrash Test

VIDEO: Crash Test Fiat 500 2017 (EURO NCAP)

Simak mobil mungil Fiat 500 'disiksa' dalam uji tabrak yang dilakukan Euro NCAP. Bagaimana hasilnya?
Crash Test
Senin, 6 Maret 2017 09:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Fiat 500 akhirnya menjalani uji tabrak yang dilakukan oleh Euro NCAP. Akhirnya mobil mungil dua pintu itu terkuak bagaimana tingkat keselamatan sebenarnya. 

Untuk membuktikan tingkat keselamatannya, Euro NCAP melesatkan Fiat 500 dalam kecepatan 64 km/jam dalam metode tes Front Offset Deformable Barier Test. Dalam metode ini, ketahuan bagaimana hasilnya setelah bagian depan Fiat 500 ini menghantam objek benturan selunak moncong mobil.

Dalam kesimpulannya, Euro NCAP yang melakukan uji tabrak ini di 2017 mengganjar Fiat 500 dengan bintang 3. Walau kedua kantung udara di bagian depan bekerja dengan baik, tapi struktur keseluruhan Fiat 500 terlihat kurang mampu menahan deformasi akibat daya benturan.

Di Indonesia sendiri, Fiat 500 masih dijual di bawah naungan PT Garansindo. Untuk lebih jelasnya bagaimana uji tabraknya, simak tayangan video berikut ini.


Tags Terkait :
Fiat Fiat 500
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Crash Test
EV Lebih Aman Dari ICE? Ini Data Test Dari Australia

Australian NCAP (Australian New Car Assessment Program) mengungkap bahwa secara mobil-mobil setrum ini justru lebih aman dibandingkan dengan mobil internal combustion engine (ICE).

10 bulan yang lalu

Berita
Stellantis Harus Tunda Peluncuran Tiga Produk EV Dari Fiat dan Maserati, Ini Alasannya

Belakangan ini penjualan mobil listrik secara global menurun. Hal tersebut membuat Stellantis group menahan produksi tiga mobil listrik mereka.

10 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Penjualan EV di Eropa Melemah, Mobil Listrik Mungil Fiat 500e Jadi Tumbalnya

Fiat 500e akhirnya dihentikan penjualannya pada pertengahan September ini. Apa penyebabnya?

1 tahun yang lalu

Van
Stellantis Produksi 100 Ribu Unit Kendaraan Hidrogen

Diberi merek baru: ProOne

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Jaecoo Tawarkan Price Lock Insurance, Agar Banderol J5 Tidak Terpengaruh Peraturan Baru

Jaecoo tawarkan price lock insurance agar harga tidak terpengaruh apabila peraturan baru terkait insentif berlaku.

7 jam yang lalu


Berita
Daihatsu Resmikan Pabrik Canggih Ke-6 Berkonsep Netralitas Karbon

Semakin intensifkan proses produksi yang ramah lingkungan sembari terus kembangkan produk massal yang juga ramah lingkungan.

10 jam yang lalu


Berita
Genjot Produksi, Jaecoo J5 Dirakit Di Pabrik Mercedes-Benz Bogor

Mengejar permintaan yang besar dan di luar dugaan, Chery putar otak cari aliansi baru untuk merakit Jaecoo J5 di pabrik milik Mercedes-Benz.

10 jam yang lalu


Berita
KOLEKSI Soroti Mitos Kebakaran Mobil Listrik, Dorong Edukasi dan Standar Keselamatan Nasional

Isu kebakaran baterai masih menjadi salah satu hambatan terbesar dalam percepatan adopsi kendaraan listrik di tanah air.

11 jam yang lalu


Truk
Mitsubishi Fuso Serahkan Materi Pelajaran SMK Di Papua Barat Daya

Sebagai salah satu bentuk komitmen untuk memperkenalkan teknologi kendaraan komersial terkini.

12 jam yang lalu