Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

BAIC Dukung Para Atlet Olimpiade Dengan Meminjamkan Dua Unit Mobil Untuk Operasional

Berita
Rabu, 19 Februari 2025 13:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
BJ40 Plus dan X-55 II di IIMS 2025 (Foto: Ahmad Biondi)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Bertempat di JIEXPO bersamaan dengan ajang Indonesia International Motor Show 2025, BAIC Indonesia mengumumkan kerja sama dengan Tim Indonesia yang merupakan bagian dari Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) untuk mendukung para atlet berjuang meraih prestasi maksimal di ajang multievent olahraga internasional.

Semenjak awal kehadiran BAIC di Indonesia, BAIC terus menunjukkan komitmennya untuk menjadi bagian dalam perkembangan negara Indonesia di berbagai sektor. 

Tidak hanya untuk mendorong perekonomian negara melalui industri otomotif, tetapi BAIC Indonesia melalui PT JIO Distribusi Indonesia pun konsisten menunjukkan peran dan kontribusinya dalam memajukan negara di sektor olahraga.

BACA JUGA

Dalam hal ini, BAIC Indonesia memberikan dukungan berupa sponsorship serta meminjamkan 2 buah kendaraan BAIC yaitu BJ40 Plus dan X55 II untuk menjadi kendaraan resmi Tim Indonesia selama masa kontrak berlangsung.

Penanda tanganan MOU (Foto: Ahmad Biondi)

Dhani Yahya selaku Chief Operating Officer BAIC Indonesia menyatakan bahwa, “Kami percaya bahwa olahraga memiliki kekuatan untuk menyatukan bangsa dan menginspirasi generasi muda. Melalui dukungan kami terhadap kegiatan-kegiatan dari NOC-Indonesia dan Tim Indonesia, kami berharap dapat memberikan kontribusi positif bagi perkembangan olahraga di Indonesia, serta mendukung para atlet untuk meraih prestasi tertinggi.”

“Ini juga merupakan perwujudan komitmen kami untuk terus berinvestasi di Indonesia dan turut serta dalam memajukan perekonomian maupun membangun citra positif negara ini di mata dunia.” tutupnya

Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) Raja Sapta Oktohari memberikan apresiasi tinggi kepada BAIC yang sudah menunjukkan langkah nyata dengan memberikan dukungan kepada para atlet Tim Indonesia yang berjuang di multi event olahraga internasional. (AB)

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
BAIC BAIC BJ 40 Plus Mobil Baru Baic Harga Baic Di Indonesia Baic Tni Ad Angkatan Udara BAIC IIMS 2025
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
BAIC Dukung Para Atlet Olimpiade Dengan Meminjamkan Dua Unit Mobil Untuk Operasional

3 minggu yang lalu


Berita
Ini Dia Spek Khusus BAIC BJ40 Plus Yang Jadi Mobil Dinas TNI AD

2 bulan yang lalu


Berita
Prestige Motor Resmi Jadi Dealer BAIC. Akan Sediakan Lahan Khusus Untuk Test Drive Off-Road

10 bulan yang lalu


Berita
Tidak Main-Main, Inilah 7 Investor Besar Di Belakang Brand BAIC di Indonesia

10 bulan yang lalu


Berita
BAIC Resmi Buka Dealer Di Semarang Sekaligus Lansir Program DP Ringan Dirilis Mulai Rp 20 Jutaan

1 hari yang lalu


Berita
BAIC Resmikan Dealer Pekanbaru, Bisa Langsung Tes Drive BJ40 Plus Dan X55-II

1 hari yang lalu


Berita
BAIC Tebar Paket Promosi Istimewa Selama IIMS 2025

1 bulan yang lalu


Berita
1.600-an BAIC BJ40 Plus Diproduksi di Indonesia Tahun Depan, Harga Bisa Lebih Murah Sekitar Rp 70 Juta

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Terkenal Berjualan CCTV, Kini Hikvision Mulai Memasarkan Dashcam Canggih

6 jam yang lalu


Berita
Suzuki India Merilis Swift Versi Sedan Dengan Harga Rp 126 Jutaan, Intip Spesifikasinya

7 jam yang lalu


Berita
Mengenal Sosok Direktur Marketing Toyota Yang Baru

7 jam yang lalu


Truk
Spare Part Truk Mercy Versi Murah Dirilis Ke Pasaran

8 jam yang lalu


Berita
Bocoran Tiga Model Baru GWM Yang Dirilis Tahun Ini, Salah Satunya Good Cat

9 jam yang lalu