Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Aion Tawarkan Sedan EV Baru Dengan Harga Terjangkau

Aion ES hadir dengan harga memikat untuk sebuah sedan listrik.
Berita
Jumat, 19 Juli 2024 18:40 WIB
Penulis : Ary Damarjati
GAC AION ES di GIIAS 2024


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - GAC Aion sebagai pendatang baru di industri otomotif merangsek dengan menghadirkan sedan EV terbaru di pasar tanah air, yakni Aion ES di GIIAS 2024.

Aion menghadirkan ES untuk mengisi segmen pasar sedan listrik dengan harga terjangkau atau di bawah Rp 500 juta yang belum banyak pemain di dalamnya.

Aion ES menggunakan platform AION High-end Electric Vehicle Platform (AEP) 3.0, dibangun dengan 4 konsep. Seperti karakter khusus, interior lapang, fitur safety terbaik dan daya jelajah tinggi.

GAC AION ES di GIIAS 2024

Daya jelajahnya bisa mencapai 442 km dengan menggunakan baterai berkapasitas 55,2 kWh. Sementara motor listriknya mampu menghasilkan tenaga 100 kW dan torsi maksimum 225 Nm.

BACA JUGA

Menurut Andry Ciu, CEO GAC Aion Indonesia, karena bentuknya sedan tentu memiliki handling yang lebih baik dari beberapa jenis mobil lain. AION ES dilengkapi dengan battery magazine yang setiap cell battery punya kemampuan menahan panas 30% lebih baik dan  setiap magazine battery ES mampu menahan panas 1.400 derajat Celsius.

Aion ES dibanderol Rp 386 juta OTR Jakarta. Dan untuk 1.000 pembeli pertama,   mendapatkan garansi seumur hidup untuk baterai dan motor listrik. Selain itu gratis wall charger 7 kW  berikut pemasangannya.


Tags Terkait :
Gac Aion Giias Gac Aion Es
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Solar Gard Bikin Paket Khusus Kaca Film Dan PPF Di GIIAS 2025

Ada opsi memanfaatkan layanan di rumah konsumen

3 bulan yang lalu


Berita
Tahun 2024, Invasi Merek Mobil Tiongkok Ke Indonesia

Meski terbilang menantang dari segi angka penjualan industri otomotif, namun tahun 2024 bisa dikatakan cukup menarik.

10 bulan yang lalu


Berita
Adu Angka SPK Merek-Merek Cina Selama Ajang GIIAS 2024

Mobil-mobil Tiongkok mulai meramaikan pasar otomotif Indonesia pada 3 tahun terakhir ini.

1 tahun yang lalu


Berita
GAC Aion Berhasil Bukukan Ribuan SPK Di GIIAS 2024. Ini Model Yang Paling Laris

SUV EV Hytech HT mendominasi SPK GAC Aion

1 tahun yang lalu


Berita
Menyasar Profesional Muda, Simak Skema Kredit Aion ES

Baru dirilis di GIIAS 2024, Aion ES hadir dengan harga terjangkau di kelasnya. Seperti apa skema kreditnya?

1 tahun yang lalu


Berita
Aion Tawarkan Sedan EV Baru Dengan Harga Terjangkau

Aion ES hadir dengan harga memikat untuk sebuah sedan listrik.

1 tahun yang lalu


Berita
Mengintip Penampakan Mobil-Mobil Baru Di GIIAS 2024

GIIAS 2024 bakal menampilkan 50 brand otomotif yang menyajikan mobil-mobil terbarunya. Ada beberapa yang berupa mobil konsep

1 tahun yang lalu


Berita
Aion ES Diperkenalkan Tanpa Ada ADAS dan Sunroof. Mengapa?

GAC Aion ES pun diperkenalkan tanpa kehadiran sunroof

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

7 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

8 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

8 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

9 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

12 jam yang lalu