Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Citroen C3 Aircross Resmi Meluncur Di India, Harga Mulai Dari Rp 187 Jutaan

Berita
Jumat, 6 Oktober 2023 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Setelah diperkenalkan di India dan juga hadir di ajang GIIAS 2023, Citroen C3 Aircross resmi diluncurkan di India.

Mobil ini hadir dalam 5 varian dan dijual dengan harga mulai dari INR 9,99,000 atau setara dengan Rp 187 jutaan dan tipe tertingginya dipasarkan dengan harga INR 12.34.000 atau sama dengan Rp 231 jutaan.

Citroen C3 Aircross

Citroen C3 Aircross sendiri merupakan sebuah model yang menyasar ke segmen LSUV.

Untuk desain eksteriornya sendiri, C3 Aircross hadir dengan gaya LSUV yang cukup maskulin meski tidak memiliki perbedaan signifikan dibandingkan dengan C3.

BACA JUGA

Seperti di bagian fascia-nya, terlihat bahasa desain Citroen tetap diaplikasi.

Bagian sampingnya, overfender berwarna hitam serta aksen roofrail dipertahankan di mobil ini untuk mempertegas kesan SUV-nya.

Masuk ke ruang interior, nuansanya cukup futuristik dan estetik berkat penggunaan instrument cluster digital dan juga headunit floating.

Meski untuk desain dasbor tidak jauh berbeda dengan milik SUV mini-nya, C3.

Untuk pasar India, Citroen C3 Aircross ditenagai oleh mesin berkapasitas 1.200 cc 3 silinder turbo.

Jantung pacu ini sanggup menghasilkan tenaga sebesar 110 dk dan torsi 190 Nm.

Untuk pasar India, C3 hanya transmisi manual 6 percepatan.

Sementara untuk varian transmisi otomatik dikabarkan akan menyusul untuk pasar India. (AW).

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Citroen C3 Aircross
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Tak Akan Ada Citroen C3 Bertransmisi Matic Di Indonesia

1 bulan yang lalu


Berita
Citroen Luncurkan Dua Model Penyegaran di IIMS 2025

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LSUV Terbaru (Februari 2025)

1 bulan yang lalu


Berita
Citroen C3 Versi Penyegaran Hadir 2025, Harga Di Bawah Rp 200 Juta

2 bulan yang lalu


Berita
Test Drive Dan Test Ride Di GIIAS Semarang 2024, Janjikan Sensasi Kendaraan Impian

4 bulan yang lalu


Berita
Citroen Pamerkan Produk Dinamis dan Unik Di Paris Motor Show 2024

5 bulan yang lalu


Berita
Citroen Resmikan Dealer Terbarunya Di Kawasan Jakarta Selatan

5 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LSUV Terbaru (September 2024)

6 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Jepang Lunakkan Aturan Safety Untuk Mobil Amerika Agar Lebih Laku

5 jam yang lalu


Berita
Wuling Air ev Populer Di Kalangan Wanita Indonesia, Ternyata Ini Alasannya

9 jam yang lalu


Truk
Mitsubishi Fuso Rambah Kawasan Industri Perkebunan Di Riau

10 jam yang lalu


Berita
Suzuki Fronx Untuk Pasar Indonesia Pakai Baut Roda 4 Atau 5? Ini Prediksi Kami

11 jam yang lalu


Bus
Ini Cara Daftar Untuk Jadi Penumpang Gratis Transjakarta

12 jam yang lalu