Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Jeep Wrangler PHEV Dijadwalkan Segera Hadir di Indonesia

Begitu versi setir kanan tersedia, Jeep langsung boyong ke Indonesia
Berita
Sabtu, 16 April 2022 09:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Elektrifikasi merupakan sebuah keniscayaan bagi masa depan otomotif termasuk di Indonesia. Dan hal ini pun berlaku pada brand Jeep di tanah air.

Label Amerika ini mengungkapkan rencana mereka untuk menghadirkan produk elektrifikasi mereka untuk pasar Indonesia.

 PT DAS Indonesia Motor, distributor Jeep di Indonesia mengungkapkan rencana untuk menghadirkan Electric Mobility jenis Plug-In Hybrid maupun Battery Electric Vehicle (BEV).

Salah satu calon kuat yang akan hadir di Indonesia adalah model Plug-In Hybrid dari JL Wrangler yakni Jeep Wrangler 4xe. Model ini digadang-gadang akan muncul lebih dulu di negeri batik.

“Wrangler PHEV akan diproyeksikan akan hadir di Indonesia. Namun demikian kami bergantung dari strategi market Jeep untuk Asia dan model Wrangler ini banyak peminatnya,” tutur  Dhani Yahya, Chief Operating Officer PT DAS Motor Indonesia saat ditemui beberapa waktu lalu.

Sedangkan untuk kendaraan murni listrik atau Battery Electric Vehicle (BEV) Junior Jeep, akan diluncurkan setelah Wrangler 4xe.

“Kami menilai bahwa Junior Jeep BEV menjadi kelanjutan Jeep dalam partisipasi di dunia elektrifikasi setelah Wrangler 4xe. Sementara rencannya ada di 2025,” tegas Dhani.

Lalu kapan kira-kira Jeep Wrangler 4xe akan masuk Indonesia?

“Kami akan bawa ke Indonesia, begitu versi stir kanan sudah tersedia di Indonesia. Model ini banyak ditanyakan oleh konsumen Jeep di sini,” lanjutnya.

Wrangler 4xe menggunakan mesin bensin 2.0 turbo yang menelurkan daya 270 hp dan torsi 400 Nm. Mesin 4 silinder itu dikawinkan dengan motor listrik berdaya 134 hp dan torsi 245 Nm. Sehingga tenaga kombinasi yang bisa diraih adalah 375 hp dan torsi 637,2 Nm.

Mobil ini dilengkapi dengan baterai Lithium-ion dengan daya 17.3 kWh.

Wrangler 4xe ini mampu berjalan dalam mode full elektrik dengan jarak 42 km dan dilengkapi dengan teknologi regenerative braking. 


Tags Terkait :
Jeep Wrangler PHEV Indonesia
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Banyak Jeep Keren Dalam Mission: Impossible – The Final Reckoning, Ini Bocorannya

Tokoh sentral Ethan Hunt dinilai punya karakter yang mewakili sebuah keunggulan Jeep Wrangler.

5 bulan yang lalu


Berita
37 Tahun Berkiprah Jeep Wrangler Sentuh Produksi 5 Juta Unit

37 Tahun dan 5 juta unit

2 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Jeep Wrangler Versi Elektrik Masih Belum Tersedia Hingga 2027

Belum tersedianya Jeep Wrangler versi elektrik disampaikan oleh CEO Jeep Christian Meunier.

2 tahun yang lalu


Berita
Jeep Wrangler PHEV Dijadwalkan Segera Hadir di Indonesia

Begitu versi setir kanan tersedia, Jeep langsung boyong ke Indonesia

3 tahun yang lalu


Berita
Keseruan Jambore Jeep Pertama di Bawah Naungan APM Das Motor

Di tengah pandemi komunitas Jeep di Indonesia tetap dapat melaksanakan kegiatan akbar bertajuk 1st Jamboree Jeep Indonesia. Simak keseruannya

3 tahun yang lalu

Berita
Jeep Wrangler 4xe PHEV Kena Recall

Produk bermasalah dirakit antara 8 September 2020 hingga 13 September 2021, atau melibatkan 2.903 Wrangler PHEV.

3 tahun yang lalu


Berita
Jeep Wrangler PHEV Sudah Mulai Diproduksi. Segera Masuk Indonesia?

Wrangler PHEV akan terlebih dulu difokuskan pada pasar domestik Amerika dan pasar mobil stir kiri

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Jeep Wrangler 4xe, Off-Road Ramah Lingkungan

Wrangler 4xe merupakan mobil ketiga dari Jeep yang mengasup teknologi PHEV

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

14 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

15 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

15 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

16 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

19 jam yang lalu