Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Daihatsu Sigra Facelift 2022 Diduga Meluncur Besok dan Punya Tampilan Lebih Sporty?

Daihatsu Sigra Facelift dikabarkan segera meluncur dengan beberapa perubahan.
Berita
Rabu, 6 Juli 2022 12:00 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Daihatsu Sigra Facelift 2022 santer diperbincangkan di media sosial, bahkan salah satu akun instagram @indra_fathan membagikan detail versi terbaru ini. 

Dari pantauan Otodriver di laman instagram, Sigra Facelift hadir tak jauh berbeda dengan versi 2019. Lantas apa saja yang ditawarkan Sigra Facelift 2022? 

Dari sisi eksterior hadir dengan gril ornamen hitam piano dengan lis chrome tipis (R&R). Selain itu hadir dengan smoked headlamp dengan spion warna hitam. Stiker yang hadir juga mengalami perubahan yang kini ada di dekat spion, serta dilengkapi dengan antena sirip hiu.

Tak hanya itu saja, Sigra Facelift 2022 dikabarkan juga hadir dengan velg alloy terbaru, dan warna baru yakni Scarlet Red Metalic menggantikan red solid, selain itu chrome window list hilang di tipe Delux dan chrome backdoor gamish hilang di tipe R. 

BACA JUGA

Dari sisi interior tak ada perubahan yang berarti, dimana Sigra facelift 2022 memiliki warna interior hitam lengkap dengan jok yang ditawarkan. Selain itu, platform yang ditawarkan juga berwarna hitam, ditambah dengan karpet 3 D. 

Meski masih manjadi perbincangan hangat, peluncuran Daihatsu Sigra facelift 2022 diperkuat dengan undangan resmi yang dikeluarkan oleh PT Astra Daihatsu Motor (ADM) dan diterima oleh Redaksi Otodriver. 

Dalam undangan tersebut, peluncuran mobil tersebut direncanakan terlaksana pada Kamis (07/07). Tentunya jika benar, menjadi angin segar bagi pecinta otomotif Tanah Air, apalagi peluncuran tersebut dikabarkan tak jauh berbeda dengan Toyota yang mengeluarkan Calya Facelift terbarunya. 


Tags Terkait :
Daihatsu Sigra Facelift Mobil Baru Kendaraan
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Akhirnya, Pabrik Daihatsu Di Jepang Boleh Produksi Lagi

Diwajibkan lebih ketat dalam proses uji keamanan dan keselamatan kendaraan

1 tahun yang lalu

Berita
Daihatsu Motor Company Punya Presdir Baru

Imbas dari rangkaian kasus uji keselamatan

1 tahun yang lalu


Berita
Penjualan Mobil Baru Di Jepang Bulan Januari Turun

Imbas dari kasus Daihatsu dan Toyota.

1 tahun yang lalu


Berita
Skandal Daihatsu: Berdampak Pada 84 Ribu Unit Mobil Yang Sudah Diproduksi

Potensi kerugian sekitar Rp 10,7 triliun

1 tahun yang lalu


Berita
Ini Salah Satu Contoh Skandal Safety Daihatsu

Ada ‘dugaan’ karena besarnya beban produksi

1 tahun yang lalu


Berita
Ada Skandal Safety Di Jepang, Toyota Dan Daihatsu Lanjut Proses Produksi Mobilnya Di Asia Tenggara

Saat ini proses produksi di Asia Tenggara sudah berjalan 'normal'

1 tahun yang lalu


Berita
Daihatsu Juara Kelas LCGC Di Indonesia Tahun 2025

Meskipun penjualan mobil nasional sedang tidak baik-baik saja, namun konsistensi hadir di segmen pembeli mobil pertama untuk Daihatsu.

1 hari yang lalu

Berita
Operasi Lilin Nataru 2025 Tekan Kecelakaan Fatal

Meskipun juga turun, angka kematian akibat kecelakan masih ada ratusan orang

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

19 menit yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

1 jam yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

2 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

16 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

17 jam yang lalu