Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Anggota Blackpink Desain Mobil Porsce Taycan 4S Cross Turismo

Porsce Taycan 4S Cross Turismo ini diberi sentuhan warna hitam metalik yang sederhana.
Berita
Jumat, 14 Oktober 2022 12:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Anggota grilband Korea Selatan Blacpink, Jennie Kim melakukan kerjasama dengan para insinyur dari tim Sonderwunsch Porsche, serta departemen desain Exclusive Manufaktur dan Style Porsche, untuk membuat Taycan 4S Cross Turismo yang menonjol dari kebanyakan lainnya. 

Kepala eksekutif Porsche Korea, Holger Gerrmann mengatakan bahwa kerjasama ini adalah suatu pengalaman yang menyenangkan untuk bisa mewujudkan keinginan pada proyek Sonderwunsch pertama Porsche Korea.

"Jennie adalah ikon global berpengaruh yang mewakili generasi pemimpin opini muda dan kreatif serta ‘Generasi Z’ di Korea.” ujar Holger dilansir dari Carscoops pada Jumat, (14/10).

Untuk desainya, Porsce Taycan 4S Cross Turismo ini diberi sentuhan warna hitam metalik yang sederhana. Namun, tampilan mobil ini kian menonjol berkat tampilan velg yang hadir dengan Desain Eksklusif sebesar 21 inci dengan warna yang dijuluki Meissenblue.

Terdapat tulisan 'Electric' di pintu pengemudi, lencana belakang, dan logo cloud khusus pada pilar B hadir dengan warna biru muda yang sama.

Selanjutnya, pada bagian pintu depan, mobil ini dihiasi dengan tulisan "Jenni Ruby Jane" warna biru menyala. Pada bagian belakang juga terdapat tulisan nama panggilan penyanyi tersebut, yaitu NiNi.

Sentuhan unik lainnya hadir pada bagian kabin mobil dengan kombinasi warna Hitam, Crayon, dan Meissenblue yang digunakan secara keseluruhan. Logo cloud yang khas juga ditampilkan di sandaran kepala, sementara penutup mobil dalam ruangan khusus juga diberikan untuk penyanyi tersebut.

“Mampu berkolaborasi secara intensif dengan Porsche pribadi saya adalah pengalaman yang luar biasa. Saya sangat bangga telah merancang visualisasi dengan menghabiskan banyak waktu berkeliling dunia," ujar Jennie.


Tags Terkait :
Porsche Porsche Taycan Blackpink
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Porsche Cayman Dan Boxster Berevolusi Jadi EV, Begini Kira-Kira Spesifikasinya

Porsche Cayman dan Boxster akan berevolusi menjadi mobil sport listrik pada tahun 2027 mendatang

7 bulan yang lalu


Berita
Xiaomi Resmi Rilis SU7 Ultra, Akselerasi 0-100 Km/Jam Tak Sampai 2 Detik!

Xiaomi resmi merilis mobil listrik bertenaga buas terbarunya yakni SU7 Ultra.

8 bulan yang lalu


Berita
Xiaomi SU7 Tertangkap Kamera Di Nurburgring, Coba Kalahkan Rekor EV Tercepat

Cukup sukses menggaet konsumen di Cina, Xiaomi tampaknya belum puas.

1 tahun yang lalu


Berita
Tesla Cybertruck Tercatat Sebagai Pikap Terkencang Di Kolong Jagad

Kecepatan berakselerasinya lebih kencang dari GMC Hummer EV

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Porsche Macan EV Resmi Meluncur, Simak Spesifikasinya Yang Buas

Porsche Macan bertransformasi menjadi SUV listrik dengan tenaga yang buas. Berikut spesifikasinya

1 tahun yang lalu


Berita
Inilah Pemecah Rekor Sirkuit Nurburgring, Mobilnya Belum Dirilis

Porsche Taycan Turbo GT baru saja memecahkan rekor lap tercepat di Nurburgring, dan berhasil melewati pencapaian Tesla Model S Plaid.

1 tahun yang lalu


Berita
Ingin Saingi Porsche dan Tesla, Xiaomi Resmi Perkenalkan Mobil Listrik SU7

SU7 sendiri merupakan singkatan dari Speed Ultra, dengan harapan menyaingi Taycan Turbo dari Porsche dalam hal kinerja dan Model S Tesla

1 tahun yang lalu


Berita
Melihat Mobil-Mobil Pendukung Formula E, Dari EQB Hingga Taycan Turbo S!

Ajang balap Formula E ronde 10 dan 11 di Jakarta telah usai.

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

9 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

9 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

10 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

11 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

14 jam yang lalu