Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Juni Harga Daihatsu Rocky Naik, Segini Jadinya

Dipastikan akan ada kenaikan harga antara Rp 8-9 juta ketimbang harga saat ini untuk Daihatsu Rocky. Berapa harganya pada bulan Juni mendatang?
Berita
Senin, 31 Mei 2021 08:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Daihatsu Rocky memang sangat fenomenal saat ini, pasalnya sejak diluncurkan pada 30 April 2021 mobil tersebut langsung digandrungi para masyarakat di Indonesia, apalagi bentuk dak karakteristiknya dianggap sesuai dengan kondisi di tanah air.

Lantas Hendryadi Lasiyoso selaku PT Astra International Daihatsu Sales Operation (AI-DSO) di pabrik perakitan Karawang juga mengatakan, bahwa hingga saat ini ia mendengar ada 6.000 orang lebih yang sudah menyatakan ketertarikannya memboyong sebuah Rocky.

Kemudian dari data yang sudah diterima pihak DSO, hingga 22 Mei sudah ada 1.168 SPK untuk mobil bermesin 1.000 cc turbo ini.

Karena Rocky diluncurkan bulan April dan banyak konsumen membeli pada bulan Mei, maka harga mobil tersebut masih mendapat keringanan atas PPnBM.

Harga Daihatsu Rocky PPnBM

Lalu bagaimana jika sudah lewat batas bulan Maret-Mei tersebut? Maka PPnBM hanya berlaku 50% pada bulan Juni mendatang? Audi Tarantini selaku Head, Test & Validation Departement PT Astra Daihatsu Motor mengatakan, bahwa di bulan Juni mendatang, kemungkingan harga Daihatsu Rocky akan naik antara Rp 8-9 juta dari harga saat ini.

Nah untuk Anda yang ingin membelinya bulan depan, berikut kami hadirkan harga 20 tipe Rocky dari yang termurah hingga yang termahal :

1.0 R TC MT : Rp 224.000.000

1.0 R TC MT SC : Rp 225.500.000

1.0 R TC MT Two Tone : Rp 226.500.000

1.0 R TC MT Two Tone SC : Rp 227.500.000

1.0 R TC MT ADS : Rp 232.000.000

1.0 R TC MT ADS SC : Rp 233.500.000

1.0 R TC MT ADS Two Tone : Rp 234.500.000

1.0 R TC MT ADS Two Tone SC : Rp 235.500.000

1.0 R TC CVT : Rp 237.200.000

1.0 R TC CVT SC : Rp 238.700.000

1.0 R TC CVT Two Tone : Rp 239.700.000

1.0 R TC CVT Two Tone SC : Rp 240.700.000

1.0 R TC CVT ADS : Rp 245.200.000

1.0 R TC CVT ADS SC : Rp 246.700.000

1.0 R TC CVT ADS Two Tone : Rp 247.700.000

1.0 R TC CVT ADS Two Tone SC : Rp 248.700.000

1.0 R TC CVT ASA : Rp 245.900.000

1.0 R TC CVT ASA SC 247.400.000

1.0 R TC CVT ASA Two Tone : Rp 248.400.000

1.0 R TC CVT ASA Two Tone SC : Rp 249.400.000


Tags Terkait :
Daihatsu Rocky
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


VIDEO: Crash Test Honda WR-V (ASEAN NCAP)

Honda WR-V telah menjalani tes tabrak yang dilakukan oleh ASEAN NCAP.

Crash Test | 2 tahun yang lalu


Berita
Wow, Project Leader Honda WR-V Ternyata Seorang Wanita

Rancangan yang lebih maskulin dari sebuah HR-V

2 tahun yang lalu

Berita
Detik-Detik Kembalinya Produk Perancis Di Indonesia

Merek Citroen memang sudah kembali secara seremonial di Indonesia.

2 tahun yang lalu


Komparasi
Honda Mengklaim WR-V Memiliki Tenaga Mesin Terbesar Di Kelasnya, Apa Benar?

Honda WR-V resmi melakukan debutnya di Indonesia.

3 tahun yang lalu


Berita
Honda WR-V Resmi Debut Dunia, Harga Mulai Rp 271,9 Juta

Setelah satu tahun hadir dalam embel-embel konsep, akhirnya mini SUV Honda terbaru hadir dalam wujud produksi masalnya.

3 tahun yang lalu


VIDEO: Crash Test Perodua Ativa/Toyota Raize/Daihatsu Rocky (ASEAN NCAP)

Perodua Ativa telah menjalani uji tabrak yang dilakukan oleh ASEAN NCAP.

Crash Test | 4 tahun yang lalu


Crash Test
Daihatsu Rocky Diganjar Bintang 5 Uji Tabrak di Jepang

Daihatsu Rocky --dan kembarannya Toyota Raize-- mencatatkan nilai tertinggi hasil uji tabrak JNCAP.

5 tahun yang lalu


Berita
Inikah Sinyal Daihatsu Indonesia Hadirkan Rocky?

Daihatsu Indonesia mengirimkan sebuah siaran pers ke meja redaksi OtoDriver mengenai mobil baru yang cukup heboh hingga kini.

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

7 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

11 jam yang lalu


Berita
Lepas Tidak Tumpang Tindih Segmen Dengan Sesama Merek Dalam Chery Group

Masing-masing merek punya karakter utama yang tercermin pada spesifikasi, desain, serta potensi performa.

13 jam yang lalu


Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

16 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

18 jam yang lalu