Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Honda Hadiahkan City Hatchback Pada Greysia Polii Dan Apriyani Rahayu

Masing-masing akan mendapatkan sebuah Honda City Hatchback
Berita
Sabtu, 7 Agustus 2021 06:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Keberhasilan Greysia Polii dan Apriyani Rahayu menyabet medali emas di Olimpiade Tokyo 2020 pantas mendapatkan apresiasi.

Setelah berbagai bonus dan hadiah yang bakal diterima ganda putri kebanggaan Indonesia itu, nampaknya keduanya akan mendapatkan mobil baru juga.

PT Honda Prospect Motor (HPM) akan menghadiahkan Honda untuk masing-masing satu untuk pasangan ini.

Hal ini diungkapkan Honda pada sosial media Instagram resminya, Hondaisme.  

BACA JUGA

“Honda percaya bahwa kekuatan impian dapat membawa kita mencapai prestasi tertinggi. Kami turut bangga atas pencapaian Greysia dan Apriyani dalam mewujudkan impian dan mengharumkan nama bangsa di kancah dunia,” tulis laman resmi Honda Indonesia itu.
”Sebagai apresiasi untuk kedua Honda loyalist yang berprestasi ini, kami menghadiahkan inovasi terbaru Honda yang paling tepat menggambarkan energi dan semangat sporty, masing-masing 1 unit Honda City Hatchback RS untuk Greysia dan Apriyani!,” tambah Hondaisme.

Belum diketahui jenis transmisi atau warna apakah yang dipilih oleh keduanya.

Selamat untuk Greysia dan Apriyani, sukses selalu dan tetap berkendara dengan nyaman.


Tags Terkait :
Honda City HB Olimpiade Tokyo 2020
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Begini Wujud Honda Jazz Facelift Yang Hadir Di Cina

Mengingat Honda City Hatchback sudah cukup lama menggantikan posisinya di beberapa pasar. Namun Jazz selalu menarik untuk dibahas.

1 hari yang lalu


Berita
Honda City Hatchback Facelift Meluncur, Tak Ada Lagi Opsi Transmisi Manual

Honda secara mengejutkan meluncurkan versi facelift dari Honda City Hatchback.

10 bulan yang lalu


Berita
Deretan Mobil Yang Bisa Anda Test Drive Di GIIAS Surabaya 2024

GIIAS Surabaya 2024 resmi digelar.

1 tahun yang lalu


Berita
3 Model Terlaris Honda Saat Ini, BR-V dan WR-V Tidak Masuk

Ada tiga model Honda yang laris di pasar Indonesia saat ini. Berikut datanya

2 tahun yang lalu


Berita
Honda City Sedan Diam-Diam Dapati Facelift, Harga Hampir Rp 400 Juta

Honda City sedan diam-diam mendapatkan fitur baru, yakni fitur radar ADAS atau di model Honda biasa disebut dengan nama Honda Sensing.

2 tahun yang lalu


Berita
SPY SHOT: Honda City Hatchback Facelift

Sebuah sosok mobil hatchback yang diduga merupakan Honda City Hatchback facelift tertangkap kamera di jalanan Thailand.

2 tahun yang lalu


Berita
Begini Wujud Honda City Facelift

Honda City facelift memang dirumorkan bakal hadir tak lama lagi.

2 tahun yang lalu


First Drive
Tes Lengkap : Suzuki Baleno Hatchback Facelift 2022

Suzuki Baleno 2022 hadir dengan fitur yang sangat kaya.

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

7 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

8 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

9 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

10 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

13 jam yang lalu