Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Renault Triber Ditemukan Kembali Ke Benua Asalnya

Berita
Minggu, 21 Juni 2020 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Meski mengusung merek Eropa, Triber merupakan salah satu produk Renault yang kini hanya dipasarkan di India dan Indonesia. Namun, bagaimana jadinya jika Triber hadir di Eropa?

Sebuah Renault Triber berstiker kamuflase tertangkap kamera di benua biru tersebut. Kendati demikian, model ini tidak sepenuhnya ditutupi jubah dan terlihat memiliki kelir oranye.

BACA JUGA

Namun sayangnya, belum diketahui persis negara lokasi dari pesaing Calya-Sigra ini. Yang jelas, model ini merupakan Triber setir kanan.

Renault Triber sendiri pertama kali melakukan debut di India pada Juni 2019 lalu. Hanya berselang beberapa waktu, LMPV 7 seater ini melenggang di Indonesia pada ajang GIIAS 2019 lalu.

Mobil ini berdiri di atas basis yang sama dengan Kwid. Penggeraknya pun sama, yakni 1.000 cc 3 silinder yang menghasilkan tenaga 72 PS dan torsi 96 Nm.

Namun hingga artikel ini disusun, populasi Triber masih cukup langka ditemukan di jalanan Indonesia.


Tags Terkait :
Renault Triber
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

VIDEO: Crash Test Renault Triber (Global NCAP )

Crash Test | 6 bulan yang lalu


Berita
Bocoran Harga LSUV Citroen C3 Aircross, Dijual Rp 300 Jutaan

1 tahun yang lalu


Berita
Ini Dia Citroen C3 Aircross, Calon Penantang XL7 dkk

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Renault, Nissan dan Mitsubishi Siapkan Mobil Listrik Hasil Kolaborasi

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hanya Dijual 5 Unit di Indonesia, Inilah Ciri Khas Mazda MX-5 35th Edition Berbanderol Rp 973 Juta

4 jam yang lalu


Berita
Diprediksi Ada 6,9 Juta Kendaraan Lewat Tol Saat Mudik 2025, 1.300 Petugas Dipersiapkan Dari Tim Rescue Hingga Derek

4 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Siap Diperluas Hingga Transjabodetabek

6 jam yang lalu


Bus
Jelang Puncak Musim Lebaran Hino Bikin Pelatihan Cegah Laka

7 jam yang lalu


Berita
Daftar Lokasi SPBU Pertamina “COCO” Di Jabodetabek

22 jam yang lalu