Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Kabar Gembira! Penjualan Mobil Naik 100%, Ini Buktinya

Setelah pada bulan Juni mengalami kenaikan penjualan dibanding bulan sebelumnya, hasil positif kembali terulang pada bulan Juli. Berikut pemaparannya
Berita
Minggu, 16 Agustus 2020 13:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Penjualan mobil pada awal semester kedua 2020 mengalami peningkatan 100,3 persen (month to month), dari 12.623 unit pada Juni menjadi 25.283 pada Juli 2020, menurut data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), Jumat (14/8).

Hasil penjualan pada Juli merupakan kenaikan yang kedua kalinya setelah pada Juni melonjak 255,7 persen, dari 3.551 unit pada Mei menjadi 12.623 unit.

Meski mengalami kenaikan, namun hasil itu masih jauh jika dibandingkan dengan pencapaian Juli 2019 sebanyak 89.254 unit. Secara perbandingan tahunan, angka penjualan Juli 2020 menurun 71,6 persen ketimbang tahun sebelumnya.

Pada Juli 2020, penjualan dipimpin Toyota 7.332 unit, Suzuki 6.369 unit, Mitsubishi 4.690 unit, Honda 2.016 unit, dan Daihatsu 1.553 unit. Sepanjang tahun 2020 tercatat sebanyak 286.215 unit mobil terjual, masih jauh dari pencapaian 2019 yang mencapai 1 juta unit mobil.

Penjualan tertinggi tahun ini terjadi pada Januari 80.435 unit dan Februari 79.644 unit, sebelum pandemi COVID-19 dinyatakan masuk Indonesia.


Tags Terkait :
Gaikindo Penjualan Mobil
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
10 Mobil Terlaris Februari 2020

Gaikindo kembali merilis penjualan wholesales (distribusi dari pabrik ke deaeler) para produsen mobil di Indonesia sepanjang Februari 2020.

5 tahun yang lalu


Berita
10 Mobil Terlaris Januari 2020: Brio Tempel Ketat Avanza

Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) merilis data penjualan mobil sepanjang Januari 2020.

5 tahun yang lalu


Berita
Peringkat Ekspor Mobil Buatan Indonesia 2019

Meski penjualan mobil dalam negeri selama 2019 mengalami penurunan, namun angka ekspor cukup menggembirakan.

5 tahun yang lalu


Berita
Daftar Mobil Terlaris Sepanjang 2019

Data penjualan wholesales setahun penuh Januari-Desember 2019 sudah dirilis oleh Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia.

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

7 menit yang lalu


Berita
HiAce Gen V Telah Berumur 22 Tahun, Tetap Awet Ditawarkan Dan Dapat Penyegaran Di Jepang

Mobil berkode H200 diperkenalkan sejak 2004 tahun ini telah berumur 22 tahun tanpa adanya perubahan model yang berarti.

2 jam yang lalu


Berita
Inilah Tiga Besar Mobil Terlaris Di Tiongkok, Geely EX2 Peringkat Pertama

Berdasarkan data penjualan ritel, Geely Galaxy Xingyuan atau yang lebih dikenal dengan Geely EX2 di Indonesia dinobatkan sebagai mobil penumpang New Energy Vehicle (NEV) terlaris.

3 jam yang lalu


Berita
Toyota Raize Dapati Perubahan, Ini Detailnya

Toyota Raize mendapatkan sedikit pembaruan di tahun 2026 ini.

4 jam yang lalu


Berita
Ban Radial Akan Jadi Masa Depan Sailun Di Indonesia

Punya berbagai kelebihan yang ujung-ujungnya agar lebih bersahabat dengan kantong konsumen

4 jam yang lalu