Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Toyota Pastikan Harga Prius di Bawah RP 1 Milyar

Meski belum diluncurkan secara resmi, namun Prius sudah beberapa kali diperkenalkan kepada media maupun khalayak umum.
Berita
Senin, 9 Desember 2019 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Meski belum diluncurkan secara resmi, namun Toyota Prius sudah beberapa kali diperkenalkan kepada media maupun khalayak umum Indonesia. Rencananya mobil listrik bermesin hybrid dan PHEV ini bakal dijual di Indonesia meski belum jelas kapan akan dipasarkannya.

Wujud dan spesifikasinya tentunya sudah diketahui. Tinggal harga jualnya yang masih menjadi misteri.

Anton Jimmy Suwandi selaku Marketing Director PT Toyota Astra Motor berupaya agar harga jual Toyota Prius tak melampaui Rp 1 milyar. “Seperti kita jelaskan sebelumnya, kami mengusahakan Toyota Prius harganya tak sampai Rp 1 milyar,” ujar Anton ketika diwawancarai di Jakarta Pusat (5/12).

Kendati demikian, pihak Toyota masih mempertimbangkan harga jual dengan bea balik nama yang bakal terdampak pada harga jual mobil.

“Tapi kita juga harus liat, bagaimana bea balik nama-nya (BBN), begitu juga BBN tahun depan seperti apa. Kita lihat saja,”

Diperkirakan, Toyota bakal menjual dua varian Prius, yakni hybrid dan Plug-in Hybrid Electric Vehicle (PHEV). Jika varian PHEV dijual dengan harga dibawah Rp 1 milyar, maka Prius bakal menjadi mobil PHEV termurah.

Saat ini, mobil listrik PHEV dijual dengan harga diatas Rp 1 milyar. Seperti Mitsubishi Outlander PHEV dan BMW i3.


Tags Terkait :
Toyota Prius Mobil Listrik
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Mobil Listrik
Urban Cruiser BEV Terpantau Masuk Indonesia, Calon Mobil Setrum Toyota Kedua

Toyota Urban Cruiser BEV merupakan rebadge dari Suzuki e-Vitara.

6 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Inilah Mobil Listrik Pertama Suzuki Yang Bakal Hadir Untuk Indonesia di 2026

Suzuki e Vitara diperkirakan hadir awal tahun 2026. Intip bocoran spesifikasinya.

6 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Toyota Bakal Meluncurkan 15 Model EV Hingga 2027

Toyota berencana untuk menghadirkan 15 model listrik baru, termasuk juga yang menyandang lencana Lexus.

7 bulan yang lalu


Berita
Begini Bocoran Wujud SUV Coupe EV Toyota Terbaru, Mirip Konsep Toyota bZ Compact SUV

Toyota tengah mempersiapkan sebuah SUV coupe listrik terbarunya. Namun hanya akan dijual untuk pasar Eropa.

8 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

7 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

11 jam yang lalu


Berita
Lepas Tidak Tumpang Tindih Segmen Dengan Sesama Merek Dalam Chery Group

Masing-masing merek punya karakter utama yang tercermin pada spesifikasi, desain, serta potensi performa.

13 jam yang lalu


Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

16 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

18 jam yang lalu