Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Mobil Mungil 2 Penumpang Akan Dihadirkan Toyota di TMS 2019

Mobil listrik ini memiliki desain kompak yang menarik dan cocok untuk transportasi jarak pendek.
Berita
Minggu, 20 Oktober 2019 08:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Setelah dipastikan akan merilis Yaris terbaru di Tokyo Motor Show yang berlangung pekan depan, menurut global-toyota-newsroom, Toyota juga kabarnya akan memperlihatkan mobil listrik mungil berkapasitas dua penumpang yang bisa digunakan untuk transportasi jarak pendek.

Dengan desain yang menarik, mobil mungil ini sangat mudah untuk dikendarai, dan cocok digunakan untuk para lansia atau para pengemudi yang belum mahir. Meski begitu, mobil ini mampu mencapai kecepatan 100 km/jam.

Sekilas mirip Smart fortwo, namun terlihat lebih kompak. Desain juga terlihat lebih sporty dengan penggunaan lampu depan yang lebar, grill hexagonal dan lampu belakang tersusun vertikal.

Di dalam kabin, interior terlihat minimalis namun terkesan modern. Kemudian mobil ini juga telah dilengkapi dengan tersedia virtual kokpit yang canggih.

Toyota melihat kemungkinan menjual mobil ini untuk kebutuhan transportasi perkotaan yang ramah lingkungan. Dalam hal ini perusahaan juga telah mengembangkan teknologi untuk mendaur ulang baterai EV.


Tags Terkait :
Toyota Tokyo Motor Show 2019 TMS 2019
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
TMS 2019 : Toyota Kenalkan Mobil Masa Depan Berteknologi AI

Toyota LQ melantai di Tokyo Motor Show 2019 dan menjadi salah satu mobil konsep tercanggih yang dipamerkan.

6 tahun yang lalu


Berita
TMS 2019 : Honda e Jadi Ikon Mobil Listrik Perkotaan Masa Depan

Honda e akan mulai dipasarkan di Jepang muali tahun 2020 mendatang.

6 tahun yang lalu


Berita
TMS 2019 : Toyota Mirai Generasi Kedua, Makin Menawan

Toyota Mirai mengalami ubahan mayor mulai dari platform, desain, hingga konfigurasi sistem bahan bakar.

6 tahun yang lalu


Berita
Pameran Tokyo Motor Show Berganti Nama Menjadi Japan Mobility Show

Perhelatan otomotif terbesar Tokyo Motor Show yang sudah berlangsung bertahun-tahun harus disudahi pada 2023 ini.

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

7 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

7 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

8 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

9 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

12 jam yang lalu