Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

GALERI: McLaren 570S Spider (17 Foto)

Seperti ini detil dari varian terbaru 570S Spider
Berita
Minggu, 28 Januari 2018 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

McLaren 570S Spider resmi diluncurkan di Indonesia. Model ini menjadi lini tambahan produk supercar McLaren di Indonesia.

570S Spider mengusung mesin berkapasitas 3.800 cc V8 twin turbo yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 563 dk dan torsi 600 Nm. McLaren 570S ini memiliki kemampuan akselerasi 0-100 dalam waktu 3,2 detik.

Di samping itu, McLaren 570S juga dibekali dengan sasis Carbon Fiber Monocell II yang membuat mobil ini berbobot lebih ringan 100 kg dibandingkan varian coupe-nya. Sayangnya, pihak McLaren menutup rapat-rapat banderol harga dari McLaren 570S dengan atap terbuka ini.

Untuk lebih lengkapnya silakan simak deretan foto detail yang kami abadikan langsung dari lokasi peluncuran di bilangan Jakarta Selatan.

Galleri Foto : GALERI: McLaren 570S Spider (17 Foto)


Tags Terkait :
Mclaren 570S
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Mencengangkan! Biaya Servis Sebuah McLaren Setara 2 Buah Toyota Avanza

Mahalnya biaya servis sebuah Mclaren yang setara 2 buah mobil toyota Avanza.

7 tahun yang lalu


Berita
Begini Komentar Pihak McLaren Soal Mobil Mewah yang Menunggak Pajak

Berdasarkan data yang dirilis oleh Badan Pajak retribusi Daerah, setidaknya terdapat 744 unit mobil yang menunggak pajak.

7 tahun yang lalu


Berita
GALERI: McLaren 570S Spider (17 Foto)

Seperti ini detil dari varian terbaru 570S Spider

7 tahun yang lalu


Berita
McLaren 570S Spider Atap Terbuka Resmi Hadir di Indonesia

Mesin apa yang dipakai mobil berwujud tampan ini? Simak detailnya di bawah ini.

7 tahun yang lalu

Berita
Waduh, 2.763 Unit McLaren Kena Recall Karena Hal Ini

McLaren dikabarkan harus menarik kembali 2.763 produknya dari konsumen terkait masalah pada bantalan yang berada di bawah tangki bahan bakar.

5 tahun yang lalu


Berita
Inilah Keunggulan McLaren 570S GT4 Terbaru

McLaren 570S GT4 versi 2020 mendapatkan tambahan fitur keselamatan yang membuatnya mampu meningkatkan pengereman.

5 tahun yang lalu


Berita
Berbagai Tipe Supercar Dari McLaren Club Indonesia Susuri Keindahan Lombok

“Kami sangat menghargai usaha pemerintah daerah untuk meningkatkan pariwisata daerah Lombok."

7 tahun yang lalu


Berita
Inilah Mobil Paling Bertenaga Sekaligus Paling Ringan yang Pernah Diciptakan McLaren

McLaren 600 LT melakukan debutnya pada ajang Goodwood Festival of Speed yang diselenggarakan di Inggris.

7 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Banyak BMW Stok Lama Belum Terjual, Diskonnya Sampai Rp 1 Miliar

Kami sempat menyusun artikel tentang EV asal Eropa baru yang dijual dengan potongan harga yang cukup besar. Salah satunya BMW ini.

9 menit yang lalu


Berita
Honda ‘Jazz’ Terbaru Rilis Di Tiongkok, Harganya Tidak Sampai Rp 200 Juta

Karena jumlah produksinya juga tidak banyak, sepertinya tidak akan kembali dipasarkan lagi di Indonesia.

39 menit yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

10 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

14 jam yang lalu


Berita
Lepas Tidak Tumpang Tindih Segmen Dengan Sesama Merek Dalam Chery Group

Masing-masing merek punya karakter utama yang tercermin pada spesifikasi, desain, serta potensi performa.

16 jam yang lalu