Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Edisi Terakhir Volkswagen Beetle Resmi Dirilis

Berita
Selasa, 4 Desember 2018 15:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Edisi terakhir dari Volkswagen Beetle resmi diluncurkan di Los Angeles Auto Show 2018. Disadur dari Autoevolution.com (3/12), VW Beetle Final Edition ini hadir dengan dua pilihan hardtop dan Cabriolet serta akan dijual khusus di Amerika.

Varian ini akan mendapat beberapa pilihan warna unik yaitu Pure White, Deep Black Pearl, Platinum Grey, Safari Uni dan Stonewashed Blue. Dua warna terakhir merupakan tribute untuk Beetle Última Edición yang menjadi inspirasi dari mobil ini. Sementara beberapa ubahan paling terasa ada pada penggunaan pelek dengan diameter 17 inci serta sunroof untuk coupe.

BACA JUGA

Masuk ke dalam kabin, kursi dan lingkar kemudi berlapis kulit sehingga memberikan kesan mewah pada kendaraan. Vokswagen juga memasangkan pedal yang terbuat dari stainless steel, ambient lighting serta automatic climate control system.

Sementara jantung pacunya menggunakan mesin 2.000 cc turboc 4 silinder yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 174 dk dan torsi mencapai 249 Nm. Tenaga tersebut disalurkan oleh transmisi enam pecepatan otomatis.

Volkswagen Beetle Final Edition coupe dijual dengan harga mulai dari $23.045 atau sama dengan Rp 329 jutaan. Sementara versi Cabriolet-nya dibanderol  dari harga $27.295 atau kira-kira dengan Rp 389 jutaan.


Tags Terkait :
Volkswagen Beetle
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Volkswagen Polo Bakal Disuntik Mati Di Eropa

7 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Volkswagen Perkenalkan GTI Concept, Mobil Listrik Murni Punya Tampang Sporty

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Tak Takut Rugi, Volkswagen Berencana Hadirkan Mobil Listrik dengan Harga Terjangkau

2 tahun yang lalu


Berita
VW Hadirkan Transporter Terbaru Tahun Ini, Berlanjut Kombi Listrik di 2025

2 tahun yang lalu


Berita
Produsen Besar Ini Tak Lagi Produksi Transmisi Manual di 2023

2 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga VOLKSWAGEN Terbaru (Juli 2022)

2 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga VOLKSWAGEN Terbaru (April 2022)

3 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Bukan Polo Apalagi Tiguan, Inilah Mobil Terlaris VW Saat Ini

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mitsubishi Xpander Exceed Naik Kelas menjadi Exceed Tourer, Berikut Kelebihannya

10 jam yang lalu


Truk
Inilah Pihak-Pihak Yang Bertanggung Jawab Masalah ODOL

11 jam yang lalu


Berita
Melihat Daftar 20 Mobil Listrik Terlaris di China Saat Ini

12 jam yang lalu


Berita
VinFast VF 6 Dijual Mulai Rp 385 Juta, SUV Listrik Perkotaan Yang Lincah

13 jam yang lalu


Van
Setelah Polytron, Sharp Kini Ikutan Bikin Mobil Listrik

14 jam yang lalu