Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Detik-Detik Peluncuran SUV Peugeot Penantang CR-V dan CX-5

Bersiap, hari ini Peugeot akan luncurkan SUV generasi terbarunya.
Berita
Rabu, 28 Maret 2018 08:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Setelah munculnya sebuah SUV yang logo dan tipenya ditutup kemarin, akhirnya terungkap sudah mobil baru tersebut. Pasalnya, hari ini Peugeot mengundang OtoDriver untuk hadir ke sebuah seremoni peluncuran produk barunya.

Mobil tersebut adalah sebuah SUV generasi terbaru dari Peugeot 3008. Sebelumnya 3008 generasi pertama sendiri sudah hadir di Indonesia sejak 2008 silam. Generasi kedua ini pun sudah diperkenalkan secara global pada 2016 dan hari ini mereka akan meluncurkannya secara resmi di Jakarta.

Mobil ini digadang-gadang menjadi pesaing Honda CR-V, Nissan X-Trail dan Mazda CX-5 di tanah air. Apakah SUV merek Perancis ini mampu bersaing dengan para SUV Jepang yang lebih dahulu sukses? Harusnya ia punya peluang besar. Sebab dj Eropa sendiri 3008 sempat dinobatkan sebagai “European Car Of The Year”.

Soal mesinnya, 3008 versi Eropa hadir dengan berbagai pilihan dapur pacu mulai dari 1.200 cc Puretech, 1.600 cc THP, 2 pilihan mesin 1.600 cc BlueHDi, 2 pilihan mesin 2.000 cc BlueHDi. Kemudian ada tiga pilihan transmisi yaitu manual 5 percepatan, manual 6 percepatan dan otomatis 6 percepatan.

Lantas mesin apa yang akan dipakai untuk pasar Indonesia? Dan berapa harga SUV generasi terbaru ini? Simak beritanya hanya di OtoDriver, kami akan melaporkan langsung dari lokasi peluncuran Peugeot 3008 model baru.


Tags Terkait :
Peugeot 3008
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Peugeot Di Indonesia, Perjalanan Panjang Yang Harus Usai

Peugeot menjadi produk yang konsisten selama 52 tahun hadir di Indonesia. Hingga saat ini, Sang Singa pun harus usai berkiprah di tanah air.

1 tahun yang lalu


Berita
Peugeot 3008 Facelift Dipastikan Meluncur 1 September, Intip Bocoran Spesifikasinya

Sebagai tulang punggung penjualan Peugeot di Indonesia, 3008 terbaru lahir dengan ubahan yang membuatnya semakin menarik. Berikut spesifikasinya

5 tahun yang lalu


Berita
Hasil Penjualan 2 Varian Baru di Luar Ekspektasi Peugeot Indonesia

"Peningkatan penjualan yang sangat signifikan ini diluar ekspektasi kami"

5 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga PEUGEOT Terbaru (Februari 2020)

Merek Peugeot seakan kembali bangkit di Indonesia.

5 tahun yang lalu


Berita
NATARU 2019: Peugeot Siapkan Layanan Terbaik di 2020

Astra Peugeot siap memberikan pelayanan terbaik untuk kendaraan Peugeot.

5 tahun yang lalu


Berita
Peugeot Ikut Jaga Konsumennya yang Mudik, Posko Siaga Disebar

Untuk menjamin kenyamanan para konsumen selama musim mudik Lebaran, Peugeot memastikannya dengan membuka bengkel dan pos siaga.

7 tahun yang lalu

Berita
Peugeot Indonesia Fokus Jualan SUV, Hatchback Lupakan Dulu

Begini alasan Peugeot belum menjual tipe mobil selain SUV

7 tahun yang lalu


First Drive
FIRST DRIVE: Peugeot 5008 GT Line

OtoDriver berkesempatan untuk menjajal Sport Utility Vehicle (SUV) terbaru dari Peugeot, yakni 5008.

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

11 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

11 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

12 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

13 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

16 jam yang lalu