Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Toyota C-HR Akan Dijual di GIIAS 2017?

Walau masih jadi misteri, tapi Toyota sudah memberi kode bahwa C-HR akan tampil di GIIAS 2017. Tentunya versi produksi massal, bukan?
Berita
Sabtu, 22 Juli 2017 10:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Toyota C-HR sudah mulai ada tanda-tanda meluncur di Indonesia. Ajang pameran otomotif terbesar di Indonesia, GIIAS 2017, kemungkinan besar dimanfaatkan Toyota untuk merilis crossover terbaru ini.

Versi purwarupa dari C-HR sebenarnya sudah debut pada GIIAS tahun lalu. Dan pada jumpa pers Rabu (19/7) lalu, Toyota mempresentasikan teaser mengenai mobil yang akan tampil di GIIAS 2017. Wujudnya sangat identik dengan C-HR.

"Akan ada special exhibiton model, kita bawa dari Jepang," papar Dimas Azka, Head of Media Relation PT Toyota Astra Motor (TAM) sembari menayangkan slide teaser.

Jika benar teaser tersebut adalah C-HR, tentunya bukan versi prototipe lagi yang akan muncul di GIIAS tahun ini. Artinya, bisa jadi TAM, selaku APM Toyota aka menjual calon musuh Honda HR-V ini bulan depan pada momen GIIAS 2017.

Tapi yang masih jadi teka-teki, bisa jadi model ini tak dirilis pada hari pertama pameran. "Tanggalnya menunggu," singkat Dimas sambil senyum penuh misteri.

Jika maksud punggawa Toyota Indonesia tersebut adalah C-HR akan diimpor dari Jepang, maka akan ada tiga opsi dapur pacu yang ada. Sebab, di negara sakura itu terdapat C-HR dengan opsi mesin 1.500 cc dan 1.800 cc turbo dan ada juga yang bermesin hybrid.


Tags Terkait :
Toyota C-HR GIIAS 2017
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Indonesia Akan Jadi Sentra Produksi SUV Monokok Pengganti Innova dan Pajero Sport

Produksi mobil dengan sasis tangga difokuskan ke Thailand

2 tahun yang lalu


Berita
Ini Spekulasi Toyota SUV Crossover Pengganti Fortuner

Akan jadi saka guru produksi Toyota di Indonesia

2 tahun yang lalu


Berita
Innova Zenix Bakal Hadir Dengan Fitur Ini, Lebih Canggih Dibanding Fortuner

Kabar hadirnya Innova generasi terbaru memang bukan sekadar isapan jempol belaka.

3 tahun yang lalu


Berita
Jalankan Strategi Baru, Dunlop Perkenalkan 4 Ban Berteknologi Tinggi

Hampir semua produsen komponen termasuk ban Dunlop di Indonesia kembali menjalankan strategi terbaiknya untuk menggenjot penjualan. Inilah beberapa ban baru yang dimilikinya.

3 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (April 2022)

Toyota merupakan salah satu merek asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia.

3 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (Februari 2022)

Toyota merupakan salah satu merek asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia.

3 tahun yang lalu


Berita
Toyota 86 Dan GR Supra Dapatkan Recall Di Indonesia

Toyota 86 dan GR Supra mendapatkan recall di Indonesia.

4 tahun yang lalu


Berita
Fortuner Kalah Canggih Dengan Avanza Veloz Generasi Terbaru

Toyota Avanza Veloz generasi terbaru sudah terkuak luas di dunia maya.

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Veloz Hybrid EV Lintas Nusa Tuntas, Tempuh 7.000 km Non Stop

Veloz Hybrid EV Lintas Nusa resmi capai garis finish di Medan Sumatera Utara.

9 menit yang lalu


Berita
Banyak BMW Stok Lama Belum Terjual, Diskonnya Sampai Rp 1 Miliar

Kami sempat menyusun artikel tentang EV asal Eropa baru yang dijual dengan potongan harga yang cukup besar. Salah satunya BMW ini.

1 jam yang lalu


Berita
Honda ‘Jazz’ Terbaru Rilis Di Tiongkok, Harganya Tidak Sampai Rp 200 Juta

Karena jumlah produksinya juga tidak banyak, sepertinya tidak akan kembali dipasarkan lagi di Indonesia.

1 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

11 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

15 jam yang lalu