Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Terkuak! Begini Wujud Resmi Small MPV Mitsubishi Produksi Massal

Inilah wujud resmi MPV baru Mitsubishi yang namanya saja kami dilarang menyebutnya. Gambar ini dirilis langsung oleh Mitsubishi Indonesia.
Berita
Selasa, 18 Juli 2017 23:55 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Mitsubishi yang akan merilis Small MPV kembali menemui petunjuk gamblang. PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia  (MMKSI) memberikan rilis terkait foto teaser secara terang-terangan ke redaksi OtoDriver (17/7).

"Mobil ini akan memiliki ukuran yang lebih lebar dan lebih besar dari MPV di kelasnya. Dengan variasi interior yang optimal, model baru ini akan menghadirkan standar tertinggi di kelasnya dengan memberikan ruang untuk tujuh penumpang yang nyaman," terang PT MMKSI dalam siaran pers tersebut. 

Dan yang paling menarik, gambar teaser ini tak jauh berbeda dengan versi purwarupa, yakni Mitsubishi XM Concept. Mulai dari tarikan garis bodi yang tegas, seolah menghasilkan bahasa desain sporty. 

Tampak pula calon musuh Toyota Avanza ini sudah punya handel pintu dan berbagai kelengkapan lalulintas. 

"Ciri khas 'Dynamic Shield' bagian depan terbaru, lekukan fender depan dan belakangnya yang besar, dan tingginya yang menonjol akan menjadi bukti pandangan pertama akan keseriusan performa SUV dan ketangguhan seperti yang diharapkan dari kendaraan produksi Mitsubishi Motors," lanjut keterangan pers Mitsubishi Indonesia itu. 

Dan lagi-lagi PT MMKSI menekankan model baru ini akan diproduksi di pabrik baru Mitsubishi Motors, yang berlokasi di Bekasi, Jawa Barat. Mitsubishi juga menyebut calon produk barunya ini merupakan model kelas terdepan. Bahkan disebut pula bahwa mobil ini menggabungkan kenyamanan dan fleksibilitas yang luar biasa dari sebuah MPV dengan performa, kekuatan dan ketangguhan yang merupakan karakter SUV Mitsubishi Motors.

PT MMKSI


Tags Terkait :
Mitsubishi Expander XM
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Mitsubishi Pamerkan Mobil Mungil Bertenaga Listrik, Simak Bocoran Spesifikasinya

K-EV concept X Style merupakan kei-car full listrik generasi baru yang mengkombinasikan aspek keselamatan, keamanan, kenyamanan, serta ramah lingkungan.

3 tahun yang lalu


Berita
Lancer EX dan 2 Model Mitsubishi Indonesia Lainnya Kena Recall

Desain Engine Auto Tensioner yang kurang sempurna pada Lancer EX, Delica dan Outlander Sport membuat Mitsubishi harus melakukan recall terhadap ketiga model. Mobil Anda termasuk?

5 tahun yang lalu


Berita
Kampanye Musim Hujan Mitsubishi: Cek Mesin Gratis

Kampanye ini membuat para konsumen Mitsubishi selalu mendapatkan mobil yang prima untuk melibas cuaca saat ini.

5 tahun yang lalu


Berita
Meski Tak Banyak Model, Penjualan Mitsubishi Tepat Sasaran

Meski produk yang dipasarkan tidak sebanyak pesaingnya, Toyota, namun tampaknya mereka cukup positif.

6 tahun yang lalu


Berita
Delica dan Outlander Sport Kena Recall Lagi!

Mitsubishi Indonesia mengumumkan program Kampanye Perbaikan alias recall untuk model kendaraan Mitsubishi Delica dan Outlander Sport.

6 tahun yang lalu


Berita
Produksi Mitsubishi Xpander 2019 Akan Meningkat!

Dengan tingginya permintaan pasar Indonesia, MMKSI mempunyai target pada tahun 2019 untuk meningkatkan jumlah produksi Xpander.

6 tahun yang lalu


Berita
2 Mobil Mitsubishi Indonesia Berpotensi Lepas Sambungan Pengelasan

Mitsubishi Indonesia baru saja mengirim sebuah siaran pers mengenai kampanye perbaikan.

6 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Resmikan Dealer Baru di Kenjeran, Jadi yang Ke-116

Inilah dealer Mitsubishi terbaru di Indonesia yang ada di Surabaya.

7 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Beberapa Keunggulan Mitsubishi Xforce Yang Bikin Ia Cocok Untuk Jalanan Indonesia

Xforce merupakan mobil yang dikembangkan khusus untuk wilayah ASEAN termasuk Indonesia. Ini beberapa keunggulannya.

4 jam yang lalu


Berita
Berjibaku Di Atas Chery C5 CSH, Bisakah 1.000 KM Dalam Satu Tangki BBM?

Chery C5 CHS Berhasil melahap rute Jakarta-Semarang-Jakarta hanya modal 1 tangki BBM.

5 jam yang lalu


Berita
GWM Wey G9 Rilis Di Malaysia, Indonesia Secepatnya Menyusul?

Berpotensi untuk menjadi ‘kuda hitam' yang baru di segmen MPV premium.

6 jam yang lalu


Berita
LEPAS L8 Andalkan Platform Dan Handling Terbaik

LEPAS L8 perkenalkan filosofi Awaken The Leopard dengan spesifikasi LEPAS L8 tenaga 205 kW, torsi 365 Nm, platform LEX untuk presisi, stabilitas, dan kontrol elegan di segmen NEV premium.

21 jam yang lalu


Berita
Chery C5 CSH Meluncur Di IIMS 2026, Berapa Kira-Kira Harganya?

Mobil ini akan mengisi celah harga di antara Chery Tiggo Cross hybrid dan Tiggo 8 CSH.

22 jam yang lalu