Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Porsche Dapat Untung Lebih Dari Rp 200 Juta Tiap Menjual 1 Unit

Porsche ternyata jadi salah satu merek mobil dengan keuntungan besar dalam penjualan mobilnya, seperti diberitakan media Eropa.
Berita
Jumat, 24 Maret 2017 09:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Porsche dilaporkan menjadi perushaan otomotif dengan untung paling besar pada 2016 lalu. Merek asal Jerman itu telah melakukan pengiriman lebih dari 238.000 unit mobil sehingga membuat perusahaan meraup keuntungan total mencapai 4,1 miliar dolar AS atau sekitar Rp 54,5 triliun.

Menurut yang diberitakanBloomberg (20/3), keuntungan Porsche naik hingga 14 persen ketimbang 2015. Selain itu menurut Bloomberg, secara rata-rata,setiap menjual 1 unit mobil Porsche mendapatkan keuntungan bersih sebesar 17.250 dolar AS atau sekitar Rp 229 juta.

Porsche Macan adalah produknya yang memberikan kontribusi paling besar karena mencapai 40 persen penjualan Porsche karena model ini bisa dibilang menjadi mobil Porsche yang paling terjangkau dengan harga 47.500 dolar AS (sekitar Rp 632,5 juta) di Eropa dan sangat laris di dunia.

Untuk bisa terus meningkatkan penjualan, Porsche juga menaikkan kapasitas produksi tahunan sebesar 47 persen. Selain itu Porsche juga berkonsentrasi dengan bisnis aksesori fashion demi mengeruk keuntungan. Salah satu produk turunannya yang kini cukup populer adalah jam tangan TAG Heuer dengan harga lebih dari 17.000 dolar AS (sekitar Rp 226 juta).

Angka-angka di atas sebenarnya belum sebanding dengan Ferrari yang mampu mencatatkan keuntungan mencapai 90.000 dolar AS (sekitar Rp 1,1 miliar) per unit mobilnya. Namun angka tersebut didapat juga dari penjualan aksesoris, mesin F1, dan bisnis sampingan lainnya.

Sebagai pembanding Daimler AG yang membawahi merek Mercedes-Benz hanya memiliki keuntungan bersih 5.000 dolar AS (sekitar Rp 66,5 juta) per unit mobilnya di 2016.


Tags Terkait :
Porsche Macan
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Menjajal 27 Porsche Model High Perfomance di Porsche World Road Show 2023

Pengalaman dengan 7 model Porsche

2 tahun yang lalu


Berita
Mengenal Arti dan Filosofi Nama Beberapa Model Porsche

Masing-masing nama produk Porsche memiliki arti khusus.

7 tahun yang lalu


Berita
Porsche Bisa Diandalkan di Padatnya Perkotaan Indonesia?

Dalam kesempatan ini, Porsche Center Jakarta membuktikan bahwa seluruh produknya dapat diandalkan di segala situasi jalanan perkotaan.

8 tahun yang lalu


Berita
Porsche Cayman Dan Boxster Berevolusi Jadi EV, Begini Kira-Kira Spesifikasinya

Porsche Cayman dan Boxster akan berevolusi menjadi mobil sport listrik pada tahun 2027 mendatang

7 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

4 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

8 jam yang lalu


Berita
Lepas Tidak Tumpang Tindih Segmen Dengan Sesama Merek Dalam Chery Group

Masing-masing merek punya karakter utama yang tercermin pada spesifikasi, desain, serta potensi performa.

10 jam yang lalu


Berita
Changan Deepal S05 Lawan BYD Atto 3, Kemungkinan Hadir Di IIMS 2026

Changan Deepal S05 merupakan SUV crossover yang cocok dengan karakter pasar di Indonesia.

13 jam yang lalu


Berita
Kini Honda Brio Satya Bertarnsmisi CVT Ada Yang Di Bawah Rp 200 Juta

Honda diam-diam tambahkan varian baru untuk mobil LCGC andalan mereka yakni Brio Satya.

15 jam yang lalu