Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Kenapa Wuling Confero Bisa Sangat Murah? Ini 3 Alasannya

PT SGMW Motors Indonesia selaku produsen Wuling Confero membuka rahasia harga murah mobil pertamanya.
Berita
Jumat, 4 Agustus 2017 10:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Wuling Confero resmi meluncur di Indonesia dengan harga yang cukup mencengangkan. PT SGMW Motors Indonesia membanderol LMPV ini dengan harga yang sangat bersahabat, yakni di rentang Rp 128 juta hingga Rp 162 jutaan.

Pertanyaan yang cukup simpel, kenapa bisa mobil sekelas Toyota Avanza itu bisa dibanderol dengan sangat murah? Menjawab pertanyaan itu, pihak Wuling menyebut ada tiga poin yang mempengaruhi produknya itu bisa memiliki harga yang terjangkau.

"Pertama dari segi desain. Untuk model tersebut sebenarnya sudah didesain dari China dan sudah melakukan penjualan di China sebanyak tiga juta unit. Desainnya juga sudah banyak kami lakukan banyak perubahan dan perubahan ini kami lakukan dengan tujuan agar lebih hemat dari segi biayanya," kata Xu Feiyun, Presiden Direktur PT SGMW Motor Indonesia dalam konferensi pers peluncuran Wuling Confero (2/8).

Poin kedua karena keunggulan kegiatan produksi yang sudah di dalam negeri. Seperti yang telah kami laporkan, Wuling sudah melakukan produksi CKD dan menggandeng pemasok komponen lokal dalam melahirkan Confero. "Sampai saat ini kami sudah menggunakan 56 persen komponen yang disediakan dari Indonesia. Hal ini dapat membantu kami dalam menurunkan biaya untuk memproduksi mobil," ujar Xu Feiyun.

Poin ketiga adalah proses manufacturing yang dibuat sangat efisien. "Ini dilakukan supaya dapat menghemat biaya untuk produk ini juga," ucapnya.


Tags Terkait :
Wuling Confero
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Diskon Wuling Confero Sentuh RP 15 juta

Dealer Wuling di Depok satu ini tengah menawarkan LMPV-nya dengan diskon yang cukup menggiurkan. Tapi ada sebuah fakta yang harus Anda ketahui.

5 tahun yang lalu


Berita
Dealer Wuling Beri Diskon Confero 2018 Rp 15 juta!

Meski dapat diskon lumayan menggiurkan, namun ada konsekuensi yang harus Anda ketahui.

5 tahun yang lalu


Berita
Wuling Almaz Berusaha Pukau Masyarakat Pekanbaru

Teknologi voice command canggih Wuling Indonesian Command disebut membuat para konsumen yang mencobanya terpukau sekaligus senang dalam acara Wuling Experience Weekend.

6 tahun yang lalu


Berita
Wuling Manjakan Habis-habisan Konsumen Jawa Tengah

Begini cara Wuling dalam mengapresiasi konsumennya di Jawa Tengah.

6 tahun yang lalu


Berita
Wuling Kembali Eksis di GIIAS Surabaya 2018, Siapkan Hadiah iPhone X

Berbagai ajang diikuti oleh Wuling untuk tingkatkan eksistensinya.

7 tahun yang lalu


Berita
Beli Wuling Ternyata Bisa Dapat Emas 5 Gram Maupun Beragam Voucher!

Melakukan pembelian produk Wuling di GIIAS Makassar 2018 berkesempatan untuk mendapatkan hadiah langsung.

7 tahun yang lalu


Berita
Punya Pabrik di Cikarang, Wuling Tertarik Ekspor ke Sekitar Indonesia

Dengan adanya pabrik di Indonesia, tentunya tak menutup kemungkinan Wuling mengekspor produknya ke negara-negara di Asia Tenggara.

7 tahun yang lalu


Berita
Sudahkah Anda Percaya Pada Wuling Tahun Ini?

Sejak awal hadir di tanah air, wuling berkomitmen penuh dengan menghadirkan dealer-dealernya.

7 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GAC-Toyota bZ7, Kolaborasi Teknologi Dengan Xiaomi Dan Huawei

GAC-Toyota bZ7, sedan listrik murni di segmen D, dijadwalkan meluncur resmi Maret mendatang.

4 jam yang lalu


Berita
Setelah G3 dan G3+, Polytron Bersiap Hadirkan Mobil Listrik Terbaru

Polytron bersiap meluncurkan mobil listrik terbaru tahun ini. Isyarat kuat mengarah ke segmen SUV listrik dengan produksi lokal CKD di Indonesia.

6 jam yang lalu


Berita
Veloz Hybrid EV Lintas Nusa Tuntas, Tempuh 7.000 km Non Stop

Veloz Hybrid EV Lintas Nusa resmi capai garis finish di Medan Sumatera Utara.

8 jam yang lalu


Berita
Banyak BMW Stok Lama Belum Terjual, Diskonnya Sampai Rp 1 Miliar

Kami sempat menyusun artikel tentang EV asal Eropa baru yang dijual dengan potongan harga yang cukup besar. Salah satunya BMW ini.

9 jam yang lalu


Berita
Honda ‘Jazz’ Terbaru Rilis Di Tiongkok, Harganya Tidak Sampai Rp 200 Juta

Karena jumlah produksinya juga tidak banyak, sepertinya tidak akan kembali dipasarkan lagi di Indonesia.

10 jam yang lalu