Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

VIDEO: Spy Video Pengetesan Toyota Supra

Baru saja sebuah video muncul yang menampilkan sebuah mobil sport yang disinyalir adalah generasi terbaru dari Toyota Supra
Berita
Kamis, 22 September 2016 13:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Baru saja sebuah video muncul yang menampilkan sebuah mobil sport yang disinyalir adalah generasi terbaru dari Toyota Supra. Memang saat mobil ini keluar dari BMW M Test Center di Nurburgring, Jerman, mobil ini masih tertutup kamuflase berat.

Toyota Supra keluar dari BMW M Test Center

Beberapa jam sebelum mobil ini keluar, terlihat pula saudaranya yaitu BMW Z5 yang juga keluar untuk kembali melakukan tes di jalan raya. Memang seperti yang pernah kami beritakan sebelumnya, kedua merek besar ini sudah mengumumkan soal kerjasamanya dalam pengembangan sebuah mobil sport.

Tampaknya hasil dari pengembangan bersama ini tidak lama lagi akan memasuki tahap produksi massal.

Menurut Autoguide (21/9), dalam video tersebut suara mesin mobil sport ini memiliki juga suara desis dari motor elektrik. Menurut Autoguide, suara tersebut khas sekali seperti mobil-mobi yang memiliki teknologi Hybrid.

BACA JUGA

Namun diyakini soal mesin konvensionalnya ia dilengkapi dengan mesin turbo enam silinder dari BMW karena yang juga terdengar dari suara mobilnya saat di gas berakselerasi. Tapi ada kemungkinan lain juga soal digunakannya mesin V6 twin turbo yang juga sedang dikembangkan oleh Lexus untuk dipakai oleh Supra.

Mobil ini kemungkinan besar akan diperkenalkan pada tahun 2018 dan diperkenalkan sebagai model tahun 2019.


Tags Terkait :
Toyota Supra Bmw Z5
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Merasakan Sensasi Toyota JDM Di TOKYO

Toyota ajak jurnalis rasakan mobil JDM legendaris di Jepang. Dari Supra, AE86 hingga GR Family, semuanya tunjukkan DNA sejati Toyota.

3 minggu yang lalu


Berita
Tren Mobil Elektrifikasi Bakal Pengaruhi Dunia Balap? Ini Kata Toyota

Marketing Director PT Toyota-Astra Motor (TAM), Hiroyuki ‘Heru’ Oide turut menyoroti arah perkembangan tren mobil listrik yang mungkin akan mempengaruhi dunia balap di Indonesia.

4 bulan yang lalu


Berita
Toyota GR Garage Yang Terkenal di Jepang, Segera Buka di Indonesia

Toyota akan membuka GR Garage seperti yang sudah ada di Jepang.

2 tahun yang lalu


VIDEO: Restorasi Toyota Sport 800 Oleh Gazoo Racing

Gazoo Racing, divisi motorsport Toyota, merestorasi sebuah mobil balap tahun 60an, Toyota Sports 800.

Berita | 6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Veloz Hybrid EV Lintas Nusa Tuntas, Tempuh 7.000 km Non Stop

Veloz Hybrid EV Lintas Nusa resmi capai garis finish di Medan Sumatera Utara.

9 menit yang lalu


Berita
Banyak BMW Stok Lama Belum Terjual, Diskonnya Sampai Rp 1 Miliar

Kami sempat menyusun artikel tentang EV asal Eropa baru yang dijual dengan potongan harga yang cukup besar. Salah satunya BMW ini.

1 jam yang lalu


Berita
Honda ‘Jazz’ Terbaru Rilis Di Tiongkok, Harganya Tidak Sampai Rp 200 Juta

Karena jumlah produksinya juga tidak banyak, sepertinya tidak akan kembali dipasarkan lagi di Indonesia.

1 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Dijual Dengan Harga Mulai Rp 229 Jutaan

Geely EX2 resmi dilepas di harga Rp 229,9 juta untuk tipe PRO dan Rp 259,9 untuk MAX.

11 jam yang lalu


Berita
Geely EX2 Resmi Menggelinding Di Jalanan Indonesia, Inilah Beberapa Keunggulannya

Geely EX2 diperkirakan akan dijajakan dengan harga Rp 233-275 juta.

15 jam yang lalu