Jalur Puncak, Bogor, menjadi salah satu tempat favorit warga Jabodetabek untuk berlibur apalagi saat momen tahun baru.
5 tahun yang lalu
Bus Pepeje yang membawa sekitar 10 penumpang kemudian menabrak water barrier. Bus ini kemudian menyeruduk Kijang Innova dengan nomor polisi H 732 UK hingga masuk parit.
Organda beranggapan, seharusnya bus yang menjadi transportasi massal tidak dilarang naik tol Japek II Elevated. Malah seharusnya mendapat prioritas sebagai kendaraan umum.
Pengguna jalan tol yang mengalami kecelakaan dan menyebabkan kerusakan infrastruktur jalan tol, wajib mengganti kerusakan tersebut.
Meski sudah resmi beroperasi, para pengguna Jalan tol layang Jakarta-Cikampek (Japek) II (Elevated) diimbau untuk tidak melaju lebih dari 80 km/jam.
Induk Polisi Jalan Raya (PJR) Jalan Tol Jakarta Cikampek melakukan penyekatan terhadap kendaraan sumbu tiga ke atas di KM 42 Jalan Tol Jakarta-Cikampek arah Jakarta
CCTV bisa diakses secara live 24 jam.
Sebelumnya terjadi kemacetan parah hingga berjam-jam pada akhir pekan silam.
Tol Japek II aman dan sesuai studi kelayakan.
Toyota Indonesia menyiapkan 309 titik pelayanan pada libur lebaran dan tahun baru ini.
Meski sudah resmi dioperasikan, Jalan tol layang Jakarta-Cikampek (Japek) II (Elevated) masih belum dioperasikan secara komersial alias belum ada tarifnya.
Damri memutuskan ikut menjual juga tiket busnya ke marketplace sekaligus memudahkan konsumen membeli tiket.
Jalan tol layang Jakarta-Cikampek (Japek) II (Elevated) sudah resmi beroperasi. Sementara masih gratis.
Kebijakan ini diutamakan sebagai antisipasi kepadatan di jalan tol Trans Jawa untuk menghadapi arus lalu-lintas saat libur Natal 2019.
Sudah masuk tol Cikampek bayar, Anda akan diwajibkan bayar lagi untuk menikmati tol layang baru ini.