Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaUsed Car

Jasa Inspeksi Mobil Bekas Satu Ini Kini Punya Layanan Baru, Apa Itu?

Penyedia jasa inspeksi dan garansi mobil bekas Otospector memberikan layanan baru bagi konsumen di Tanah Air.
Used Car
Jumat, 27 Januari 2023 07:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Penyedia jasa inspeksi dan garansi mobil bekas Otospector memberikan layanan baru bagi konsumen di Tanah Air.  Kini bagi para konsumen mobil bekas, Otospector akan memberikan keamanan dan kenyamanan dengan garansi mobil bekas yang mendapatkan gratis layanan darurat 24 jam selama satu tahun penuh.

“Otospector telah dipercaya untuk menjadi penyedia layanan inspeksi dan garansi mobil bekas nomor 1 di Indonesia. Misi utama Otospector adalah menyajikan mobil bekas yang berkualitas sekaligus membuat masyarakat Indonesia menjadi aman dan nyaman ketika ingin membeli mobil bekas,”  buka Jeffrey Andika selaku Founder dan CEO Otospector.

Jeffrey menambahkan bahwa Otospector berdiri sejak 2016 silam mengawali karirnya dalam jasa inspeksi mobil bekas di bawah naungan PT Otospector Global Indonesia. Hingga kini Otospector telah menginspeksi dan memberikan garansi lebih dari 70,000 unit mobil serta berpartner lebih dari 600 showroom di Jabodetabek, Bandung, Yogyakarta dan Surabaya.

Membeli mobil bekas serasa mobil baru, kini dengan layanan Otospector juga mampu menghadirkan ‘peace of mind’ dalam transaksi jual beli, “Garansi Otospector sangat membantu dalam penjualan mobil, karena membuat kedua belah pihak baik pembeli maupun penjual merasa tenang saat melakukan transaksi,” ujar Kevin, pemilik showroom mobil bekas Pesona Mobil, di daerah Margonda, Depok.

Demi mendukung kenyamanan dan keselamatan dalam berkendara, setiap konsumen yang membeli unit mobil bekas bergaransi Otospector selama 1 tahun bisa menikmati gratis Layanan Darurat 24 Jam selama 1 tahun dengan pemakaian tidak terbatas.

Layanan Darurat 24 Jam ini telah tersedia di seluruh Indonesia dan didukung call center 24 jam penuh. Layanan ini meliputi layanan derek, penggantian ban, jumper aki, pengantaran bensin hingga buka kunci mobil.


Tags Terkait :
Tips Mobil Bekas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Amankah Gonta-Ganti Merek BBM?

Apakah mengganti BBM dengan brand lain ada pengaruhnya?

9 bulan yang lalu


Tips
Konsekuensi Mobil Diesel Gunakan Solar Subsidi

Mobil bermesin diesel kini masih menjadi salah satu favorit pilihan konsumen Indonesia.

1 tahun yang lalu


Tips
Mesin Diesel Euro 4 Masih Aman Tenggak Bio Solar?

Mobil bermesin diesel kini masih menjadi salah satu favorit pilihan konsumen Indonesia.

1 tahun yang lalu


Berita
Tips Agar Turbo Di Mobil Anda Lebih Awet

Mesin bensin maupun diesel pada mobil modern kini banyak yang dilengkapi dengan turbo.

1 tahun yang lalu


Tips
Tak Hanya Oli, Aditif Mesin Juga Perlu Digunakan Saat Mudik Untuk Jaga Keawetan Mesin Mobil

Tentu banyak komponen yang harus dilakukan pengendekan ketika Anda menggunakan mobil untuk mudik.

1 tahun yang lalu


Tips
Pengguna Bio Solar Harus Sensitif Dengan Komponen Satu Ini

Mobil bermesin diesel masih menjadi salah satu mobil pilihan masyarakat Indonesia untuk menempuh jarak jauh.

2 tahun yang lalu


Berita
Minyak Rem Seiken 'Jaga' Titik Didih Jamin Pengereman Bus dan Truk Optimal

Juga punya oli diesel

2 tahun yang lalu


Berita
Sebagian Besar Naik, Ini Dia Harga BBM di Indonesia Per 1 Agustus 2023

Sebagian besar SPBU menaikan harga BBM mereka per 1 Agustus 2023. Berikut daftar harganya

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

9 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

9 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

10 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

11 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

14 jam yang lalu