Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityTruk

Tahun Ini Merupakan 10 Tahun Kiprah Hino 300 Series Hybrid Di Australia

Walau hanya 450 unit, namun mampu memberikan gambaran tentang wajah transportasi komersial masa depan di Australia.
Truk
Kamis, 23 April 2020 12:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Sudah 10 tahun Hino mengenalkan truk dengan kombinasi mesin diesel- motor listrik di pasar Australia dan telah terjual sebanyak 450 unit di Benua Kangguru sejak diluncurkan.

Bukan jumlah yang terlalu banyak, namun demikian mampu memberikan gambaran signifikan tentang transportasi angkutan umum yang ideal dan ramah lingkungan.

Dilansir carguide.au, Hino 300 Series Hybrid menghadirkan mesin diesel Hybrid pertama di dunia yang dirancang khusus untuk kendaraan komersial, memberikan solusi transportasi yang lebih bersih dan lebih efisien.

Pada basisnya, truk hybrid ni menggunakan mesin 4.000 cc (standar Euro V) berdaya 150 PS dan 420 PS, ditambah juga motor listrik berdaya 48,9 PS dengan torsi 333 Nm.

BACA JUGA

Tak hanya mampu mereduksi pemakaian bahan bakar dan tentu pemangkasan emisi gas buang, truk hybrid ini pun nyaris sepenuhnya senyap saat berada hanya menggunakan penggerak motor listrik.

Bahkan pengendaraannya pun diklaim lebih nyaman di bandingkan versi biasa, lantaran distribusi berat yang lebih baik dengan kehadiran baterai dan motor listrik.


Tags Terkait :
Hino 300 Hybrid
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Truk
Tahun Ini Merupakan 10 Tahun Kiprah Hino 300 Series Hybrid Di Australia

Walau hanya 450 unit, namun mampu memberikan gambaran tentang wajah transportasi komersial masa depan di Australia.

5 tahun yang lalu

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Gazoo Racing Turunkan Duet Hilux Di Reli Dakkar 2026

Target kejar juara pertama untuk keempat kalinya dengan mobil lebih bertenaga

1 hari yang lalu


Truk
Hino Perkuat Filosofi NICE Dalam Customer Satifaction Contest 2025

Pelayanan di segmen kendaraan komersial berbanding lurus dengan performa terbaik bagi pemilik armada

1 hari yang lalu


Truk
Kini Giliran Hino300 - 136 MDLR Rambah Wilayah Jawa Tengah

Hadir sebagai truk angkut ringan dengan kapasitas muat barang terlapang

4 hari yang lalu

Truk
Hino Gempur Pasar Truk Ringan Di Malang Dan Surabaya

Lewat produk bersasis paling panjang di kelasnya

4 minggu yang lalu


Berita
Hino Dan Fuso Bergabung, Kini Namanya Archion

Akan memproduksi bus dan truk mulai tahun 2028.

1 bulan yang lalu


Truk
Hino Jadikan Truk 300 Series Sebagai Bahan Pelajaran Di SMKN 2 Tangerang

Sebagai bagian dari upaya meningkatkan standar ekosistem otomotif nasional sejak dini

2 bulan yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

1 hari yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

1 hari yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu