Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityBus

NPM Remajakan Body Bus Mereka, Siap Berbaju Legacy SR2

Bus
Kamis, 18 Februari 2021 12:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Peremajaan bus tak hanya bisa dilakukan dengan pembelian unit baru. Jika bus lawas masih layak, langkah rebody bisa jadi pilihan. Seperti dilakukan PO NPM asal Sumatra Barat.

Ada tiga unit bus yang siap direbody di karoseri Laksana, Ungaran Jawa Tengah pekan ini. Ketiganya berkode Vircansa V01, V02 dan V03. Ketiganya bersasis Mercedes-Benz OH 1526 keluaran tahun 2011.

Sebelumnya, bus-bus tersebut berbody Marcopolo garapan karoseri Adi Putro. Rencananya akan berubah menjadi Legacy SR2 yang tahun lalu juga dipesan oleh PO NPM.

Sebelum dimasukan ke Laksana, ketiga bus sudah mengalami 'angkat bodi' di Padang. Sehingga perjalanan dari Padang ke Ungaran ditempuh dalam bentuk sasis saja.

BACA JUGA

Proses angkat bodi diperlukan untuk mempermudah pengerjaan bodi baru. Sekaligus menyingkat waktu pekerjaan dari pihak karoseri. Apalagi rencananya bus tersebut disiapkan untuk menyambut musim mudik 2021 bulan Mei nanti.


Tags Terkait :
NPM PO NPM Body Bus Legacy SR2 Laksana
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Bus
NPM Remajakan Body Bus Mereka, Siap Berbaju Legacy SR2

4 tahun yang lalu


Berita
BPTD Sumbar: Masih Ada Bus Tidak Laik Jalan

11 bulan yang lalu


Bus
Dunia Bus Sumatera Semakin Menggeliat

1 tahun yang lalu


Berita
PO NPM Tambah Empat Unit Bus Baru 'Sutan Class'

3 tahun yang lalu


Terkini

Truk
Inilah Pihak-Pihak Yang Bertanggung Jawab Masalah ODOL

11 jam yang lalu


Van
Setelah Polytron, Sharp Kini Ikutan Bikin Mobil Listrik

14 jam yang lalu

Truk
Tetap Melintas Ketika Palang Pintu Kereta Turun, Siap-Siap Dituntut PT KAI

1 hari yang lalu


Van
Mau Liburan Ke Kawah Ijen? Manfaatkan Shuttle Damri

1 hari yang lalu


Pikap
Melihat Kehebatan Foton Tunland V, Pick Up Hybrid Yang Sedang Menguasai Amerika Latin

1 hari yang lalu