Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Tertarik GWM Haval H6 Hybrid? Simak Skema Kreditnya Hingga 6 Tahun

Skema kredit termurah ini bisa dimanfaatkan buat Anda yang tetarik dengan SUV dari GWM Haval.
Berita
Jumat, 26 April 2024 06:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - GWM Haval H6 HEV yang telah dijual di Indonesia, merupakan hybrid satu dari dua model GWM yang sudah dipasarkan di tanah air.

Ia dipersenjatai dengan mesin 1.500 cc dan menggendong baterai Li-ion 1.69 kWh yang menghasilkan tenaga 243 hp serta torsi puncak 530 Nm yang disalurkan ke dual permanent magnet sychnronous motor with Parallel - serial hybrid. Beberapa keunggulan Haval H6 antara lain auto reversing assistance, smart safety dengan L2 intelligent safety assist.

Fitur terakhir ini terdiri dari beberapa fungsi seperti autonomous emergency braking, intelligent adaptive cruise control, traffic jam assist, rear cross traffic alert, lane keep centering, lane change assist, blind spot detection, door open warning dan kamera 360 derajat.

GWM Haval H6 HEV sudah diijual di Indonesia

Nah bagi Anda yang tertarik dengan Haval terbaru yang dibanderol Rp 595 juta, ada skema kredit dari BCA Finance yang bisa dimanfaatkan.

BACA JUGA

SUV Haval H6 bisa didapat dengan uang muka Rp 100 jutaan dengan tawaran tenor hingga 6 tahun. Berikut skema kreditnya : 

1 Tahun. TDP : Rp 180.231.000. Angsuran : Rp 42.958.000

2 Tahun. TDP : Rp 169.262.000. Angusran Rp 22.313.000

3 Tahun. TDP : Rp 172.659.000. Angsuran : Rp 15.466.000

4 Tahun. TDP : Rp 179.418.000. Angsuran : Rp 12.200.000

5 Tahun. TDP : Rp 186.266.000. Angsuran : Rp 10.565.000

6 Tahun. TDP : Rp 192.373.000. Angsuran : Rp 9.496.000. (AB)


Tags Terkait :
GWM Haval H6 HEV
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Jolion HEV Resmi Dipasarkan di Indonesia. Simak harganya

Great Wall Motor menghadirkan Jolion HEV sebagai bintang baru di GIIAS 2024, menargetkan pasar Indonesia dengan teknologi elektrik yang inovatif.

1 tahun yang lalu


Berita
Kredit GWM Haval H6 Mulai Rp 20 Jutaan Dengan Bunga 0%, Ini Dia Skema Lengkapnya

Bagi yang tertarik membeli GWM Haval H6 dengan angsuran, konsumen bisa melirik skema kredit ini.

1 tahun yang lalu


Berita
Konsumsi BBM GWM Haval H6 HEV Tergolong Irit, Ini Hasilnya Dibawa Konstan Bandung-Jakarta

Berbeda dengan Tank 500 HEV, konsumsi BBM pada Haval H6 HEV tergolong baik. Segini hasilnya dibawa konstan Bandung-Jakarta.

1 tahun yang lalu


Komparasi
Membandingkan Harga, Performa Mesin dan Dimensi GWM Tank 500 VS Hyundai Palisade VS Ford Everest

Ada beberapa rival GWM Tank 500 HEV di Indonesia. Mereka adalah Hyundai Palisade dan Ford Everest.

1 tahun yang lalu

Berita
GWM Pamerkan Model Baru Yang Diprediksi Masuk Pasar Indonesia di Beijing Auto Show 2024

Great Wall Motor merupakan salah satu brand China yang memiki line up lengkap di pasaran. Apa saja yang bakal mereka bawa di Beijing Auto Show 2024?

1 tahun yang lalu


Berita
Setelah Tank 500 dan Haval H6, GWM Bakal Rilis Dua Model Ini di Indonesia

Great Wall Motors bakal merilis dua model lagi sebelum tahun 2025. Namun kedua mobil yang akan diluncurkan bakal memiliki perbedaan pada jantung pacunya.

1 tahun yang lalu


Berita
Kami Melihat Langsung di China Mobil Paling Gagah Dari GWM Yaitu Tank 700, Begini Spesifikasinya

Tank 700 adalah mobil yang mumpuni untuk ke segala medan, namun tetap punya kualitas interior yang premium.

1 tahun yang lalu


Berita
Desain dan Spek GWM Tank 300 Sangat Menarik, Kemungkinan Masuk Indonesia

GWM Tank 300 memiliki desain yang menarik dan terlihat gagah. Cocok buat segala medan.

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

8 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

9 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

9 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

10 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

14 jam yang lalu