Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Baterai Milik BYD Diklaim Sanggup Tembus 1,2 Juta Kilometer

Merek BYD resmi hadir di Indonesi dengan membawa 3 model mobil listrik andalannya, yakni Seal, Atto 3, dan juga Dolphin.
Berita
Sabtu, 20 Januari 2024 08:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Merek BYD resmi hadir di Indonesi dengan membawa 3 model mobil listrik andalannya, yakni Seal, Atto 3, dan juga Dolphin.

Salah satu keunggulan yang dimiliki oleh mobil listrik BYD adalah tipe baterainya.

BYD

Seluruh mobil listrik BYD menggunakan baterai tipe Blade Battery Lithium Ferro Phosphate (LFP).

Nathan Sun selaku Operation Director BYD Motor Indonesia menjelaskan bahwa baterai adalah komponen terpenting dari sebuah mobil listrik dan menjadi pertimbangan konsumen untuk membeli sebuah EV.

BACA JUGA

"Karena battery dari EV, orang pikir itu paling penting. Karena selalu berpikir bagaimana keamanan, bagaimana durability, bagaimana lifetime. Terutama kita kedepankan super safety, super strength, super endurance, super lifetime, dan super durability," ujarnya saat peluncuran BYD di Taman Mini Indonesia Indah di Jakarta Timur, Kamis (18/11).

Selain itu, BYD sendiri mengklaim bahwa tipe baterai yang diusungnya bisa menembus jarak tempuh hingga 1,2 juta kilometer.

"Blade battery bisa ditempuh sampai lebih dari 1,2 juta kilometer. Jadi konsumen kita nggak usah khawatir. Bayangkan, 1,2 juta kilometer bisa pakai berapa tahun? Tidak usah khawatir baterai nanti ada masalah bagaimana, ini sudah teruji. Keamanan adalah hal utama dari produk kami. Dari blade battery, kami memberikan performa yang luar biasa," tambahnya.

Bahkan BYD sendiri telah melakukan pengujian daya tahan dari Blade Battery ini.

Jika ditusuk dengan jarum, Blade Battery ini terbukti tidak meledak dan baterai jenis Nickel Cobalt Mangan alias NCM justru meledak. (AW).


Tags Terkait :
BYD Baterai
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Kia EV2 Resmi Melakukan Debut Dunianya

Kia EV2 resmi melakukan debut dunianya.

21 jam yang lalu

Berita
Rencana Jangka Panjang, BYD Siapkan Juga Daur Ulang Baterai Di Indonesia

BYD tak hanya hadir bikin mobil namun juga siapkan fasilitas daur ulang baterai di fasilitas pabrik Subang

1 hari yang lalu


Berita
BYD Megawatt Flash Charger, Kini Charge Mobil Listrik Secepat Isi Bensin

Teknologi yang dimiliki BYD, membuat charge baterai secepat isi BBM.

1 hari yang lalu


Berita
Ford Siap Kolaborasi Dengan BYD Demi Pasokan Baterai Mobil Hybrid Mereka

Ford Motor Company dikabarkan tengah bernegosiasi dengan BYD untuk menjalin kemitraan terkait pasokan baterai.

1 hari yang lalu


Berita
BYD Segera Luncurkan Denza B5 di Indonesia. SUV Premium Bermesin PHEV

BYD Denza B5 segera masuk tanah air. Ini spesifikasinya

1 hari yang lalu

Berita
Mengenal Lebih Dekat Dengan Range Extender Electric Vehicle (REEV)

REEV disebut sebagai jembatan untuk merasakan kelembutan dan kesenyapan EV tanpa ada range Anxiety.

1 hari yang lalu


Berita
Ini Rahasia Mengapa Mobil BYD Bisa Sangat Murah, Kami Intip Ke Pabriknya

BYD memiliki pabrik megah di Zengzhou. Kami berkesempatan melihat langsung.

1 hari yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

13 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

14 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

14 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

15 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

18 jam yang lalu