Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Citroën Adakan Pameran Di Bandung Hingga Tanggal 16 Juli

Pameran Citroen di Kota Bandung digelar pada tanggal 10-16 Juli 2023.
Berita
Kamis, 13 Juli 2023 06:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

OTODRIVER – Melalui APM barunya PT Indomobil Wahana Trada (IWT), Citroën mengadakan pameran di Kota Bandung, Jawa Barat yang digelar hingga tanggal 16 Juli mendatang.

Citroën juga menampilkan model-model andalannya, seperti  Citroën C3, Citroën C5 Air Cross serta Citroën AMI Buggy.

adit

“Peluncuran rangkaian produk awal Citroën Indonesia akhir tahun lalu, serta partisipasi kami baru-baru ini di beberapa pameran otomotif besar mendapat tanggapan positif dari masyarakat Indonesia.

Hal ini yang membuat kami termotivasi untuk mengembangkan jaringan Citroën ke berbagai daerah di Indonesia," ungkap Tan Kim Piauw, Advisory Board PT.IWT dalam siaran resminya.

"Dimulai dengan kota Bandung, kami berencana memperluas jaringan penjualan kami dengan membuka 12 outlet baru secara nasional hingga akhir tahun 2023, guna memudahkan pelanggan mengakses merek Citroën,” sambungnya.

Pameran ini bertempat di Ground Floor Area Utara Trans Mall Studio Bandung, yang berlangsung pada  pada tanggal 10 Juli hingga 16 Juli 2023.

Model-model yang ditampilkan diklaim merupakan inovasi terobosan dari Citroën untuk mobilitas yang lebih nyaman. 

Citroën Advanced Comfort, berupa “Flying Carpet Ride” dan “Cocoon Effect” hadir di setiap produk yang dipamerkan.

Pengalaman ini dijumpai di Citroën C3 sebagai model entry level yang paling standar hingga yang paling ultimate di Citroën C5 Aircross. (AW)


Tags Terkait :
Citroen
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
VW Bangun Perakitan EV Di Indonesia?

VW jadi salah satu dari sembilan pabrikan yang bikin perakitan EV di Indonesia.

1 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LSUV Terbaru (Desember 2025)

Segmen Low Sport Utility Vehicle atau yang ngetop dengan singkatan LSUV semakin banyak peminatnya.

1 hari yang lalu


Berita
Citroen Bikin Konsep MPV Modular, Namanya ELO

Diklaim sebagai MPV paling praktis dalam operasional sekaligus nyaman

1 hari yang lalu


Berita
Inilah Deretan Merek Mobil yang Konfirmasi Hadir di IIMS 2026

IIMS 2026 dihadiri puluhan merek mobil global. Simak daftar lengkap brand yang tampil dan berbagai inovasi yang akan dibawa ke pameran ini.

1 hari yang lalu


Berita
Citroen E-C3 All Electric Jadi Armada Taksi Express

Makin banyaknya taksi tenaga listrik bisa jadi pendorong besar era elektrifikasi di dunia transportasi

1 hari yang lalu

Berita
DI GJAW 2025 Ternyata Ada Citroen Di Bawah Rp 200juta

Di GJAW 2025, Citroen Indonesia memamerkan C3 transmisi manual. Ini menjadi opsi menarik bagi konsumen yang mencari mobil Citroen di bawah Rp 200 juta.

1 hari yang lalu


Berita
Permata Bank GJAW Tawarkan Program Pembiayaan Menarik Di Akhir Pekan

GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) bakal berlangsung 21 – 30 November 2025. Ada beragam program menarik yang ditawarkan. Berikut lengkapnya.

5 hari yang lalu


Berita
Enam Pabrikan Dicurigai Akali Standar Emisi Diesel

Jika terbukti bisa dikenai denda yang luar biasa.

4 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

13 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

14 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

14 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

15 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

18 jam yang lalu