Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ramai Isu Hacker Bjorka, Apakah Mobil Listrik Bisa Diretas?

Perkembangan teknologi internet sendiri juga turut mendorong perubahan pada mobil modern,
Berita
Rabu, 14 September 2022 09:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Belakangan ini tengah ramai isu yang dihebohkan oleh aksi hacker Bjorka. Hacker yang yang diduga meretas situs Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo). Perkembangan teknologi internet sendiri juga turut mendorong perubahan pada mobil modern, namun apakah mobil listrik bisa diretas?

Pengamat otomotif dan dosen Institut Teknologi Bandung (ITB), Yannes Martinus Pasaribu mengatakan secara teknis sangat bisa, karena kendaraan listrik ini menggunakan sistem kontrol dan engine hingga car electronic management yang terinterkoneksi dengan internet.

"Permasalahan serius dari sistem yang menggunakan jejaring informasi di luar kendaraan ini berpotensi dapat dihack yang berujung pada hilangnya aspek safety dan security dari kendaraan," kata Yannes saat dihubungi OtoDriver, Selasa, (13/9).

Ia juga menambahkan bahwa dalam mobil listrik juga terdapat sistem yang dapat menyediakan satu titik akses untuk ikut sistem back-end pihak ketiga untuk menghubungkan stasiun pengisian daya kendaran listrik dengan pengawasan jarak jauh.

"Jangan lupa bahwa smart system dari kendaraan listrik kita akan terkoneksi dengan smartphone kita," ujar Yannes.

Perlu diketahui, pada mobil modern sekarang sudah terdapat Internet of Things (IoV). Dengan teknologi ini, tentu memungkinkan kendaraan melakukan pertukaran informasi, sehingga bisa lebih efisien dan keamanan dalam infrastruktur jaringan lebih terjamin.

IoV sendiri merupakan bentuk evolusi yang terjadi dari sebuah teknologi yang lama atau konvensional. Evolusi yang terjadi memungkinkan untuk penggunaan sistem GPS, rem, sensor dan sistem entertainment. 

(Mobil dengan sistem IoV)

Teknologi ini menjadi sebuah platform dari sistem sensor dalam mobil yang tugasnya untuk menyerap berbagai informasi yang berasal dari lingkungan, pengemudi dan kendaraan yang lain. Selain itu, pemilik mobil juga dapat menyalakan untuk memanaskan mobil terlebih dahulu melalui smartphone.

Sebelumnya juga sudah terdapat kasus peretas terhadap mobil listrik Tesla, di mana seorang remaja asal Jerman menemukan celah dalam keamanan mobil Tesla. Remaja tersebut sukses meretas mobil listrik Tesla untuk mengoperasikan pintu, lampu, sampai menyetel lagu, dan melacak lokasi.


Tags Terkait :
Hacker Bjorka Retas Mobil Listrik Teknologi Sistem
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ramai Isu Hacker Bjorka, Apakah Mobil Listrik Bisa Diretas?

Perkembangan teknologi internet sendiri juga turut mendorong perubahan pada mobil modern,

3 tahun yang lalu

Berita
Pabrik Suzuki Nyaris Diretas Hacker, Akibatnya Harus Stop Produksi

Suzuki Indonesia mengalami masalah di sistem produksi karena ada percobaan peretasan oleh hacker. 

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Hati-Hati, Sistem Keamanan Tesla Model X Mudah Ditaklukan Hacker

Ada celah fatal pada Tesla Model X yang memungkinkan hacker atau pencuri mudah masuk ke dalam mobil dengan cara ini.

5 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Pabrik Tesla Diserang Hacker, FBI Sampai Turun Tangan

Pabrik Tesla di Nevada menjadi target serangan cyber. Apa yang terjadi?

5 tahun yang lalu


Berita
100 Unit Mercedes-Benz Rental Berhasil Digasak Pencuri

Karena lemahnya standar keamanan aplikasi penyewaan mobil tersebut, 100 unit sedan mewah berhasil digasak pencuri.

6 tahun yang lalu


Berita
Inilah Alasan BMW M Tidak Akan Menggunakan Mesin Diesel

BMW M tidak akan gunakan mesin diesel untuk mobil-mobilnya.Namun dipastikan BMW M akan hadir dalam versi Hybrid.

7 tahun yang lalu


Berita
BMW M5 2018 Tetap Menganut Penggerak Roda Belakang, Tapi...

BMW M5 F90 disinyalir bakal tetap menggunakan sistem penggerak roda belakang.

8 tahun yang lalu


Berita
BMW M Series Akan Hadir Dengan Mesin Hybrid

Masa depan BMW M Series akan disongsong dengan mesin hybrid. Hal ini dilakukan untuk menekan emisi dan meningkatkan performa kendaraan.

9 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

8 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

8 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

9 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

10 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

13 jam yang lalu