Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Land Rover Sodorkan Defender 130, Versi Dengan Bodi Terpanjang

Mesin V8 tidak dimasukkan dalam opsi
Berita
Kamis, 2 Juni 2022 14:30 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Land Rover secara resmi telah menambahkan varian baru untuk melengkapi line up Defender. Model ini dilabeli sebagai Defender 130 yang punya dimensi lebih panjang dibandingkan dengan model 90 ataupun 110.

Jika dibandingkan dengan Defender 110, sosok 130 ini punya overhang yang lebih panjang dan model ini pun mampu memboyong 8 penumpang sekaligus dengan konfigurasi 2+3+3.

Land Rover mengklaim bahwa 130 mampu menampung tiga orang dewasa di baris ketiga dengan cukup lega dan nyaman.

Namun demikian 110 dan 130 punya wheelbase yang sama yakni 119 inci. Panjang keseluruhan dari 130 adalah 5.170 mm - 5.358 mm, bandingkan dengan 110 yang punya panjang total 4.758 mm - 5.018 mm.

Bandingkan dengan model 110 yang hanya bisa mengangkut 5-6 penumpang saja dan hanya menyajikan ruang bagasi yang sempit. Pada 130, sekalipun memboyong 8 penumpang tetap tersedia bagasi yang lega.

Mengenai perangkat infotainment, 130 sudah dijejali dengan layar 11,4 inci dan punya suspensi udara sebagai standar.

Dikutip dari carscoops.com, sejauh ini Land Rover mengumumkan bahwa belum ada opsi untuk mesin V8. Pabrikan menyediakan tiga pilihan mesin yakni 4 silinder diesel 295 hp/650Nm, mesin bensin 300 hp/470Nm dan mesin bensin 400 hp/550Nm.

Selain itui ada beberapa trim level yang bisa dipilih, seperti HSE, X-Dynamic SE, X-Dynamic HSE, dan X specifications.

Di negara asalnya Inggri, Defender 130 dicanteli harga mulai 73.895 Pounsterling atau sekitar Rp 1,35 miliar.


Tags Terkait :
Land Rover Defender 130
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Resmi Dijual, Mini EV Ini Disebut Land Rover Defender Versi Mungil

Dacia yang merupakan anak perusahaan dari Renault meluncurkan EV bernama Hipster.

1 bulan yang lalu


Berita
Mengenal SUV iCar Yang Mirip Land Rover dan Land Cruiser

Tak bisa dipungkiri bahwa tampilan wajah V27 ada kemiripan dengan Land Rover Defender dan pada saat yang sama nampak juga kehadiran pengaruh desain yang diambil dari Land Cruiser 250 dan 70 Series.

3 bulan yang lalu


Berita
Versi Terkuat Dari Defender Resmi Diluncurkan Di Indonesia

Land Rover Defender Octa resmi diluncurkan di Indonesia. Ini adalah model Defender terkuat dan paling ekstrim yang pernah dibuat oleh pabrikan Inggris tersebut.

4 bulan yang lalu


Berita
MG Siap Perkenalkan Cyber X, SUV Boxy Mirip Land Rover Defender

Kode keras akan kehadiran sosok boxy hadir dari MG. SUV Cyber X siap diluncurkan di Shanghai Auto Show (SAS) 2025 nanti.

7 bulan yang lalu


Berita
Land Rover Defender Octa Dan Trophy Edition Bakal Hadir Di Indonesia

Jaguar land Rover Indonesia bakal menghadirkan Defender OCTA dan Trophy Edtion di Indonesia.

8 bulan yang lalu


Berita
Sebelum X50e Meluncur, Jetour Bakal Bawa SUV Mirip Land Rover Defender Ke Indonesia

Jetour bakal membawa model offroad mereka ke pasar Indonesia dalam waktu dekat.

8 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Toyota Prado (ANCAP)

Toyota Prado generasi terbaru telah menjalani pengujian tes tabrak oleh Australian NCAP.

Crash Test | 11 bulan yang lalu


Berita
Land Rover Defender Classic Lahir Kembali, Lebih Mahal Dari Defender Modern

Work Bespoke menyajikan gubahan yang lebih mewah dan baik dari versi orisinal Land Rover Defender Classic

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

13 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

14 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

14 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

15 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

18 jam yang lalu