Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Cocok untuk Presiden, BMW Hadirkan Mobil Listrik Anti Peluru

Mobil listrik dari BMW seri 7 baru itu diklaim mampu menahan serangan sepanan, granat dan terjangan rudal.
Berita
Sabtu, 16 Juli 2022 10:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Perubahan teknologi dari mobil berbahan bakar fosil menjadi listrik terus diupayakan Pemerintah agar lingkungan tetap terjaga. Hal ini, juga tidak terlepas dari kendaraan yang dipakai oleh para pimpinan negara. Namun, saat ini saat ini belum ada mobil listrik antipeluru yang dikeluarkan secara resmi oleh pabrikan otomotif yang biasanya menjadi keamanan kendaraan pimpinan negara.

Hal itulah yang kemudian coba dimanfaatkan produsen otomotif asal Jerman BMW, dengan menghadirkan BMW i7 Protection. Mobil listrik dari BMW seri 7 baru itu diklaim mampu menahan serangan sepanan, granat dan terjangan rudal. Dikutip Autoweek, mobil listrik antipeluru ini akan meluncur 2023.

“Kami akan melanjutkan tradisi ini pada tahun 2023 dengan kendaraan dengan keamanan tinggi yang menggabungkan kehebatan dinamis, kenyamanan berkendara, dan kenyamanan interior BMW 7-Series baru dengan konsep perlindungan terintegrasi yang unik di segmen ini,” kata Oliver Zipse, ketua Dewan Manajemen BMW AG. 

Dari isu yang ada BMW mengeluarkan mobil listrik anti peluru ini, karena perang Rusia dan Ukraina yang terjadi belakangan ini membuat mereka untuk secepat mungkin merilis mobil tersebut. "Dan kami juga akan memperkenalkan kendaraan full-electric high-security untuk pertama kalinya, dalam hal standar perlindungan bagi pelanggan kami," ujar Zipse.

Dilansir dari situs Carsales, BMW i7 Protection akan menjadi mobil yang sangat berat mencapai 2,64 ton. Angka itu bakal makin berat karena sistem proteksi yang ada akan mencapai seberat kurang lebih 1 ton. Mobil itu juga bakal punya ban runflat tyre yang bisa melaju dengan kecepatan dan jarak tertentu meski kondi ban kempes.


Tags Terkait :
BMW Mobil Listrik Anti Peluru
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Di Luar Dugaan, Brand Asal Eropa Ini Masuk Urutan Ketiga Penjualan Mobil Elektrifikasi Global di Bawah BYD dan Tesla

BMW menjualn banyak PHEV dan EV mereka di pasar Amerika Serikat. Inilah yang membuatnya mendapatkan banyak keuntungan dan masuk urutan ketiga.

1 tahun yang lalu

Berita
Tesla Model 3 Jadi Mobil Listrik Terlaris Di Eropa

Tesla Model 3 dinobatkan sebagai mobil listrik terlaris di Eropa selama 2021.

3 tahun yang lalu


Berita
Hankook Untung Besar Berkat Jualan Ban Khusus Mobil Listrik, Berikut Data Mobil Yang Pakai Ban Asal Korsel Ini

Hankook berhasil meningkatkan keuntungan mereka berkat penjualan ban khusus mobil EV dan ban mobil segmen premium.

1 tahun yang lalu


Berita
Menutup Akhir Tahun, Ini Deretan Mobil Listrik Mobil yang Meluncur Sepanjang 2022

Pemerintah sendiri pada tahun 2022, juga mengeluarkan kebijakan akan memberi subsidi kepada pembeli yang membeli mobil listrik atau hybrid yang diproduksi di pabrik Indonesia.

2 tahun yang lalu


Berita
Punya Potensi Masuk Indonesia, Kenal Lebih Dekat Sub-Brand BAIC, Arcfox dan Stelato

Kenali lebih dekat sub-brand BAIC Arcfox dan Stelato yang berpotensi masuk Indonesia. Arcfox fokus pada mobil listrik, sedangkan Stelato menyasar segmen premium.

1 hari yang lalu

Berita
BMW Luncurkan M3 Terbaru di GJAW 2025, MINI Tawarkan Benefit Rp 66 Juta

BMW M3 CS Touring dan M3 Competition Sedan resmi meluncur di GJAW 2025 dengan tenaga hingga 550 hp. Tak ketinggalan, MINI tawarkan benefit Rp 66 juta.

4 hari yang lalu


Used Car
Melirik Harga Pasaran BYD M6 Bekas, EV Dengan Resale Value Terbaik?

BYD M6 menjadi salah satu EV terlaris di Indonesia saat ini.

1 bulan yang lalu


Berita
BMW iX3 Debut Dunia 5 September 2025 Mendatang

BMW iX3 dipastikan akan debut dunia pada 5 September 2025 mendatang.

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

11 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

12 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

13 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

14 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

17 jam yang lalu