Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Toyota Yaris ECOvan, Mobil Kargo Mini Perkotaan Yang Canggih

Toyota menampilkan varian terbaru dari Yaris yang diberi nama ECOvan. Selain bertenaga hybrid, mobil ini juga memiliki ruang kargo yang besar.
Berita
Senin, 2 Agustus 2021 16:05 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Toyota Yaris generasi keempat telah diluncurkan sejak satu tahun lalu di Eropa. Dan untuk melengkapi salah satu mobil terlaris Toyota ini, kini varian ECOVan meluncur di Spanyol sebagai kendaraan komersial hybrid dengan kabin yang lapang.

Mengomentri desainnya, Yaris ECOVan terlihat sangat mirip dengan supermini Jepang yang dinobatkan sebagai European Car of the Year 2021, kecuali jika Anda memilih jendela belakang berlapis vinil sebagai pilihan opsional.

Namun yang menarik dari hatchback ini ialah Toyota tampak fokus dengan ruang kargo yang besar, hal ini ditunjukan dari menghilangkan kursi belakang demi memberikan ruang yang besar untuk barang. Tercatat model ini memiliki 720 liter kargo, naik dari versi penumpang yang hanya 286 liter.

Untuk jantung pacunya, ECOVan menggabungkan mesin tiga silinder 1.500 cc dengan motor listrik yang menghadirkan tenaga 85 kW atau 116 PS dan torsi puncak 120 Nm. Tenaga tersebut disandingkan dengan transmisi e-CVT.

Yaris ECOVan tersedia dalam dua level trim. Perlengkapan standar di basis Business Plus termasuk sistem Toyota Safety Sense ADAS, layar sentuh 7 inci untuk sistem infotainment. Fitur keselamatannya juga mencakup smart entry dan keyless go sebagai standar.


Tags Terkait :
Toyota Yaris
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Melihat Langsung Proses Perakitan Baterai Hybrid Toyota

Untuk pertama kalinya kami menyaksikan langsung proses perakitan baterai mobil di Indonesia. Ini pengalaman kami di pabrik Toyota.

1 hari yang lalu

Berita
Ternyata Ini Perbedaan Penggerak Antara Toyota Yaris Cross Dengan Veloz Hybrid

Toyota Veloz HEV alias Veloz bermesin hybrid baru saja melakukan debutnya pada penghujung tahun 2025 lalu melalui ajang Gaikindo Jakarta Auto Week 2025. Ini Bedanya dengan Yaris Cross hybrid.

1 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Compact SUV Non EV (Desember 2025)

Segmen compact SUV kini menjadi segmen paling ramai penghuninya.

1 hari yang lalu


Berita
Traz Perodua Kembaran Yaris Cross Dari Malaysia, Apa Bedanya?

Perodua Traz resmi meluncur di Malaysia. Simak perbedaannya dengan Yaris Cross di Indonesia.

1 hari yang lalu


Berita
Toyota Yaris Cross Di Malaysia Beda Spesifikasi, Ini Detailnya

Perodua kembali merilis teaser terbaru untuk model terbarunya, menyusul teaser sebelumnya yang dilepas pekan lalu dirilis. Simak bocorannya.

1 hari yang lalu


Berita
Menjajal Lini Lengkap Kendaraan Hybrid Toyota Di Lombok NTB

Dengan mengusung tema “Exciting Journey Toward The Future”, PT Toyota-Astra Motor (TAM) mengajak 48 jurnalis nasional merasakan langsung performa jajaran Hybrid Electric Vehicle

1 hari yang lalu

Berita
Toyota bZ4X dan Zenix HEV Bawa Protect SSRT Berprestasi di City Rally Jakarta 2025

Protect SSRT mencatat prestasi gemilang pada Final City Rally 2025 di Jakarta dengan meraih 13 Team Awards dan 2 penghargaan IMI.

1 hari yang lalu


Berita
Selain Mesin, Veloz Hybrid Andalkan Fitur Baru

Toyota Veloz Hybrid resmi debut dunia tepatnya di Gaikindo Jakarta Auto Week 2025. Ada fitur yang membuatnya menarik.

2 hari yang lalu


Terkini

Berita
Dunlop Blue Response TG Hadirkan 34 Ukuran Ban, Apa Saja Keunggulannya?

Ban ini dirancang dengan fokus pada peningkatan stabilitas, umur pakai, serta performa pengereman, khususnya di jalan basah, tanpa mengorbankan efisiensi.

59 menit yang lalu


Berita
New Kia Carens 2026 Bakal Dijual Di IIMS 2026? Intip Bocoran Spesifikasinya

New Kia Carens diprediksi bakal dijual di IIMS 2026. Sebelum harganya diinformasikan secara resmi, ketahui dulu spesifikasinya.

1 jam yang lalu


Berita
BMW Boyong M2 CS Baru Di IIMS 2025

Sederet mobil baru dipastikan hadir pada ajang Indonesia International Motor Show alias IIMS 2025. Berikut bocoran dari kubu BMW.

2 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi XForce Hybrid Diperkirakan Hadir Di IIMS 2026, Ini Bocoran Spesifikasinya

XForce Hybrid kemungkinan diperkenalkan di Indonesia di IIMS 2026. Berikut bocoran spesifikasinya.

4 jam yang lalu


Berita
Bulan Depan Akan Hadir Lagi SUV Segmen A Dari Lepas

Bisakah jadi game changer seperti yang sudah ditunjukan produk sejenis dari Chery dan Jaecoo?

5 jam yang lalu